Berita

Presiden Prabowo Subianto/RMOL

Politik

Prabowo Bakal Hadir di Sidang Laporan Tahunan MA

RABU, 19 FEBRUARI 2025 | 09:30 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Presiden Prabowo Subianto bakal hadir dalam sidang laporan tahunan Mahkamah Agung (MA) yang digelar pada Rabu, 19 Februari 2025. 

Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media Sekretariat Presiden Yusuf Permana mengatakan, sidang digelar di di Gedung MA dan presiden akan tiba pagi ini, tanpa memberikan keterangan waktu yang pasti. 

"Bapak Presiden pagi ini direncanakan hadir pada Sidang Istimewa Laporan Tahunan MA Tahun 2024 di Gedung MA Jakarta," ungkap Yusuf.


Setiap tahunnya, sebagai bukti pertanggungjawaban kepada masyarakat, MA secara rutin menyelenggarakan Sidang Pleno Istimewa Laporan Tahunan Mahkamah Agung.

Acara laporan tahunan MA 2024 mengusung tema "Dengan Integritas, Peradilan Berkualitas".

Ketua MA Sunarto akan menyampaikan pidato laporan tahunan MA terkait capaian, prestasi, jumlah perkara putus, jumlah sisa perkara, dan lainnya.

Bersamaan dengan acara laporan tahunan tersebut, MA juga menyelenggarakan sosialisasi hukum kepada masyarakat melalui kegiatan bertajuk Pameran Kampung Hukum.

Pameran diselenggarakan pada 18-19 Februari 2025 di Gedung MA, Jakarta.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Pembongkaran Tiang Monorel Mangkrak Demi Penataan Kawasan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:59

Lahan Huntap Korban Bencana Harus Segera Dituntaskan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:52

Ini Identitas Delapan Orang dan Barbuk OTT Pejabat Pajak Jakut

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:12

Larangan Tambang Emas Rakyat, Kegagalan Baca Realitas

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:58

Pelapor Pandji Dianggap Klaim Sepihak dan Mencatut Nama NU

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:30

Romantisme Demokrasi Elektoral dan Keliru Baca Kedaulatan

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:08

Invasi AS ke Venezuela Bisa Bikin Biaya Logistik Internasional Bengkak

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:45

Khofifah Ajak Pramuka Jatim Sukseskan Ketahanan Pangan dan MBG

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:23

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Klok Dkk Siap Melumat Persija Demi Amankan Posisi

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:40

Selengkapnya