Berita

Wamenhan Donny Ermawan Taufanto. /RMOL

Politik

Angkat Deddy Corbuzier jadi Stafsus di Tengah Efisiensi Anggaran, Wamenhan: Belanja Pegawai tidak Dipotong

KAMIS, 13 FEBRUARI 2025 | 21:48 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Pengangkatan influencer Deddy Corbuzier sebagai Staf Khusus Menteri Pertahanan (Menhan) Bidang Komunikasi Sosial dan Publik di saat pemerintah melakukan efisiensi anggaran, direspons Wakil Menteri Pertahanan (Wamenhan) Marsekal Madya TNI (Purn) Donny Ermawan Taufanto.

Donny menjelaskan bahwa pengangkatan Stafsus Menhan dilakukan karena posting anggran untuk belanja pegawai tidak mengalami pemangkasan. 

“Di tengah efisiensi anggaran memang kita melakukan pengangkatan staf khusus karena masih ada ruang untuk kita lakukan untuk belanja pegawai kan tidak kita potong ya. Jadi belanja pegawai memang ada posnya di sana,” ujar Donny kepada wartawan di Komplek Parlemen, Senayan, Jakarta, pada Kamis, 13 Februari 2025. 

Dengan demikian, Donny menyebut bahwa pengangkatan Deddy Corbuzier menjadi Stafsus Menhan tidak mengganggu Efisensi anggaran.   

“Dan itu masih memenuhi syarat untuk melakukan penambahan staf khusus ya,” kata dia. 

Ditanya mengenai kapasitas Deddy Corbuzier diangkat sebagai Stafsus Menhan, Donny menilai bahwa mantan pesulap berkepala plontos itu memiliki kompetensi di bidang komunikasi sosial dan publik.  

“Kalau itu kan memang kompetensinya saudara Deddy Corbuzier ya di bidang media. Memang itu yang kita butuhkan. Sehingga kita mengangkat staf khusus sesuai dengan kompetensinya ya,” kata Donny.

Populer

Besar Kemungkinan Bahlil Diperintah Jokowi Larang Pengecer Jual LPG 3 Kg

Selasa, 04 Februari 2025 | 15:41

Jokowi Kena Karma Mengolok-olok SBY-Hambalang

Jumat, 07 Februari 2025 | 16:45

Alfiansyah Komeng Harus Dipecat

Jumat, 07 Februari 2025 | 18:05

Prabowo Harus Pecat Bahlil Imbas Bikin Gaduh LPG 3 Kg

Senin, 03 Februari 2025 | 15:45

Bahlil Gembosi Wibawa Prabowo Lewat Kebijakan LPG

Senin, 03 Februari 2025 | 13:49

Pengamat: Bahlil Sengaja Bikin Skenario agar Rakyat Benci Prabowo

Selasa, 04 Februari 2025 | 14:20

Komjen Dedi Ultimatum, Jangan Lagi Ada Anggapan Masuk Polisi Bayar!

Rabu, 05 Februari 2025 | 18:12

UPDATE

Ramai Tagar Kabur Aja Dulu, Legislator PAN Wanti-wanti TPPO

Kamis, 13 Februari 2025 | 21:27

Korupsi di PT ASDP Indonesia Ferry Diduga Rugikan Negara Rp893 Miliar

Kamis, 13 Februari 2025 | 21:24

Ketika Dirut Bulog Seorang Tentara Aktif

Kamis, 13 Februari 2025 | 21:23

Prabowo Ungkap Motif Indonesia Gabung OECD Hingga BRICS di World Governments Summit

Kamis, 13 Februari 2025 | 21:10

Komisi III DPR Minta Layanan SIM dan SKCK Tetap Buka di Hari Minggu

Kamis, 13 Februari 2025 | 21:04

Bela Gaza di World Governments Summit, Prabowo: Cukup, Waktunya Bangun Kembali!

Kamis, 13 Februari 2025 | 21:02

Anggota DPD RI Minta Jaksa Agung Ungkap Skandal Agraria di Sumut

Kamis, 13 Februari 2025 | 21:01

Kapolda Sumut Bantu Pengobatan Bocah Korban Penganiayaan di Nisel

Kamis, 13 Februari 2025 | 20:53

Fenomena Unik Sastra Denny JA

Kamis, 13 Februari 2025 | 20:51

Hasto Pertimbangkan Ajukan Gugatan Praperadilan Baru

Kamis, 13 Februari 2025 | 20:49

Selengkapnya