Berita

Menteri BUMN Erick Thohir hadiri rapat yang dipimpin Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka bersama sejumlah jajaran menteri Kabinet Merah Putih membahas Desain Besar Olahraga Nasional (DBON)/Ist

Politik

BUMN Siap Dukung Desain Besar Olahraga Nasional

RABU, 04 DESEMBER 2024 | 21:00 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka memimpin rapat bersama sejumlah jajaran menteri Kabinet Merah Putih membahas Desain Besar Olahraga Nasional (DBON). 

Menteri BUMN Erick Thohir yang turut hadir dalam rapat tersebut menegaskan komitmen BUMN dalam mendukung pengembangan olahraga nasional melalui kolaborasi dengan Kementerian Pemuda dan Olahraga.

"Kami telah memberikan dukungan untuk 14 cabang olahraga unggulan," kata Erick Thohir seperti dikutip redaksi melalui akun X miliknya, Rabu 4 Desember 2024.

Dukungan ini membuahkan hasil gemilang, termasuk keberhasilan Indonesia meraih medali emas di Olimpiade Paris 2024 untuk cabang panjat tebing dan angkat besi, serta medali perunggu dari bulu tangkis. 

"BUMN juga telah memberikan dukungan pada cabang olahraga basket dan sepak bola yang sukses meraih medali emas di SEA Games serta bola voli dan MotoGP," jelasnya.

Erick yang juga menjabat Ketua Umum PSSI itu menambahkan, rapat ini sejalan dengan program Asta Cita Presiden Prabowo Subianto untuk meningkatkan prestasi olahraga nasional.

Langkah ini juga diharapkan mampu mendorong semangat atlet Indonesia untuk terus mengharumkan nama bangsa.

Populer

BANI Menangkan Anak-Anak Soeharto, OC Kaligis: Kami Gugat dan Lawan

Selasa, 03 Desember 2024 | 15:57

Lebih Mulia Dagang Es Teh daripada Dagang Agama

Rabu, 04 Desember 2024 | 06:59

Jokowi Tekor Ratusan Miliar di Pilkada Jakarta

Senin, 02 Desember 2024 | 01:26

Informasi Dirut BNI Terlibat Pembiayaan Usaha Michael Timothy-KoinWorks Menyesatkan

Jumat, 06 Desember 2024 | 15:44

Haris Moti Yakin Pilkada Jakarta Lanjut Dua Putaran

Kamis, 05 Desember 2024 | 16:33

Try Sutrisno Minta LaNyalla Tetap Perjuangkan UUD 1945 Naskah Asli

Sabtu, 07 Desember 2024 | 07:00

Wall Street Pecah Rekor, Saham Meta Terbang 2,4 Persen

Sabtu, 07 Desember 2024 | 07:57

UPDATE

Telkom Peroleh Penghargaan KPK di Hakordia 2024

Selasa, 10 Desember 2024 | 00:22

Anak Mantan Wapres Try Sutrisno Jabat Pangkogabwilhan I

Selasa, 10 Desember 2024 | 00:11

Ratusan Petugas Imigrasi Pastikan Kelancaran Nataru di Bandara Juanda

Senin, 09 Desember 2024 | 23:59

Islah Bahrawi: Kita Belum Siap Menempatkan Polisi di Bawah Kementerian

Senin, 09 Desember 2024 | 23:45

Peringatan Hakordia 2024

Senin, 09 Desember 2024 | 23:30

Setyo Budiyanto Komitmen Perbaiki IPK dan Tangkap Buronan KPK

Senin, 09 Desember 2024 | 23:15

Belum Ada Tersangka, Kejati Lampung Sita Rp23 M Kasus PT LEB

Senin, 09 Desember 2024 | 23:01

Menkop Budi Arie Ungkap 7 Tantangan Penguatan Produksi Susu Sapi

Senin, 09 Desember 2024 | 22:29

Mark Mobius: Kebijakan Donald Trump akan Untungkan India dan Persulit Tiongkok

Senin, 09 Desember 2024 | 22:09

Tumbangkan Kai Asakura, Dominasi Alexandre Pantoja yang Tak Terbantahkan di UFC 310

Senin, 09 Desember 2024 | 22:05

Selengkapnya