Berita

Apel Operasi Mantap Praja Toba pengamanan Pilkada 2024 di Sumatera Utara/Ist

Presisi

Pengamanan TPS, Kapolda Sumut: Personel Jangan Bawa Senjata Api

SELASA, 26 NOVEMBER 2024 | 21:03 WIB | LAPORAN: JONRIS PURBA

Polda Sumut tengah melaksanakan Operasi Mantap Praja Toba dalam mengamankan pesta demokrasi Pilkada 2024 di seluruh wilayah Provinsi Sumatera Utara.

Dalam Operasi Mantap Praja Toba itu Polda Sumut mengerahkan sebanyak 12.444 personel lalu disebar ke seluruh daerah dalam melaksanakan pengamanan 25.227 TPS  pada Pilkada 2024 di Sumatera Utara.

Kapolda Sumut, Irjen Pol Whisnu Hermawan Februanto, mengatakan kepada para personel yang melaksanakan tugas pengamanan di TPS tidak dibenarkan membawa senjata api (senpi).

“Saya minta seluruh personel melaksanakan pengamanan dengan sebaik mungkin. Petakan kerawanan, jaga etika dengan masyarakat. Jangan bawa senjata api saat mengamankan TPS," katanya, Selasa, 26 November 2024.

Whisnu mengungkapkan, Polda Sumut bersama jajaran dibantu TNI serta pemerintah daerah memastikan penyelenggaraan Pilkada 2024 di wilayah Sumatera Utara ini berjalanan aman, tertib dan sukses.

"Diimbau kepada masyarakat agar menjaga ketertiban masyarakat (kamtibmas) dalam acara pesta demokrasi ini, untuk itu jangan membuat keributan, berita hoax, menghasut, menekan masyarakat," ungkapnya.

"Jika ada pelanggaran hukum, akan dilakukan dengan profesional sesuai SOP yang berlaku. Dengan mengedepankan pendekatan bijak untuk memastikan stabilitas tanpa menimbulkan ketegangan masyarakat," pungkasnya.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Sehari Usai Pencoblosan, Pj Gubernur DKI Lantik Walikota Jakpus

Kamis, 28 November 2024 | 22:00

Timses Zahir-Aslam Kena OTT Dugaan ‘Money Politik’ di Pilkada Batubara

Kamis, 28 November 2024 | 21:51

Polri Perkuat Kerja Sama Bareng Dukcapil Kemendagri

Kamis, 28 November 2024 | 21:49

KPK Tahan 3 Ketua Pokja Paket Pekerjaan Perkeretaapian DJKA

Kamis, 28 November 2024 | 21:49

Firli Bahuri Tak Hadiri Pemeriksaan Polisi karena Ada Pengajian

Kamis, 28 November 2024 | 21:25

Ini Kebijakan Baru Mendikdasmen Untuk Mudahkan Guru

Kamis, 28 November 2024 | 21:22

Rupiah Terangkat Pilkada, Dolar AS Masih di Rp15.800

Kamis, 28 November 2024 | 21:13

Prabowo Menangis di Depan Ribuan Guru Indonesia

Kamis, 28 November 2024 | 21:11

Pengamat: RK-Suswono Kalah karena Meremehkan Pramono-Doel

Kamis, 28 November 2024 | 21:04

Perbaiki Tata Ekosistem Logistik Nasional, Mendag Budi Sosialisasi Aturan Baru

Kamis, 28 November 2024 | 21:02

Selengkapnya