Berita

Produk inovasi teknologi binaan Aneuk Muda Aceh Unggul Hebat (Amanah) meriahkan pameran Innovative Product Creative Expo (IPCE) 2024/Ist

Nusantara

Lampaui TKT, Akademisi Aceh Apresiasi Inovasi Teknolpgi Amanah

RABU, 25 SEPTEMBER 2024 | 14:56 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Produk inovasi teknologi binaan Aneuk Muda Aceh Unggul Hebat (Amanah) meriahkan pameran Innovative Product Creative Expo (IPCE) 2024, di Universitas Islam Negeri (UIN) Ar Raniry Banda Aceh, pada tanggal 24-25 September 2024.

Inovasi yang dipamerkan di Booth Amanah diapresiasi kalangan akademisi dari berbagai perguruan tinggi yang hadir. 

"Produk sains dan teknologi ini akan bicara yang namanya tingkat kesiapan teknologi (TKT). Biasanya TKT ini kalau masih pemula skornya 1-4. Tapi, kalau saya lihat sebenarnya Amanah sudah melewati TKT tadi," ujar Dekan Fakultas Sains dan Teknologi (FST) UIN Ar Raniry, M. Dirhamsyah, dalam keterangan tertulis, Rabu (25/9).


Program Amanah diakui berhasil menggali potensi generasi muda di Aceh. Di antara produk inovasi mereka dipamerkan pada acara kali ini seperti beberapa jenis robot dan aplikasi seluler pemenang kompetisi yang digelar Amanah.

Dirhamsyah meyakini produk inovasi itu bisa bermanfaat bagi masyarakat luas maupun perekonomian di Aceh ke depan.

"Harapannya, dengan Amanah ini kalau bisa kami jangan ditinggalkan. Kami ikut serta dalam pengembangan berikutnya," pungkasnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Andre Rosiade Sambangi Bareskrim Polri Usai Nenek Penolak Tambang Ilegal Dipukuli

Senin, 12 Januari 2026 | 14:15

Cuaca Ekstrem Masih Akan Melanda Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 | 14:10

Bitcoin Melambung, Tembus 92.000 Dolar AS

Senin, 12 Januari 2026 | 14:08

Sertifikat Tanah Gratis bagi Korban Bencana Bukti Kehadiran Negara

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

KPK Panggil 10 Saksi Kasus OTT Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

Prabowo Terharu dan Bangga Resmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru

Senin, 12 Januari 2026 | 13:52

Kasus Kuota Haji, Komisi VIII Minta KPK Transparan dan Profesional

Senin, 12 Januari 2026 | 13:40

KPK Periksa Pengurus PWNU DKI Jakarta Terkait Dugaan Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 13:12

Prabowo Tinjau Sekolah Rakyat Banjarbaru, Ada Fasilitas Smartboard hingga Laptop Persiswa

Senin, 12 Januari 2026 | 13:10

Air Naik hingga Sepinggang, Warga Aspol Pondok Karya Dievakuasi Polisi

Senin, 12 Januari 2026 | 13:04

Selengkapnya