Berita

Pasangan Ridwan Kamil-Suswono/Ist

Politik

Wow, RK-Suswono Janjikan Dana RW Rp200 Juta

MINGGU, 22 SEPTEMBER 2024 | 09:44 WIB | LAPORAN: WIDODO BOGIARTO

Seluruh kader Golkar DKI Jakarta dimint untuk menyosialisaikan progran-program strategis pasangan Ridwan Kamil-Suswono (Rido) di Pilkada Jakarta.


"Sampaikan ke masyarakat kenapa kita harus pilih Rido. Bukan karena popularitasnya, tapi karena visi-misi dan program-programnya," kata Ketua Dewan Pengarah Tim Pemenangan Rido, Ahmed Zaki Iskandar dikutip Minggu (22/9).

Beberapa program strategis pasangan Rido antara lain: Pemukiman terintegrasi, yaitu ada rusun, sekolah, rumah sakit dan pasar tradisional dalam satu kawasan.

Beberapa program strategis pasangan Rido antara lain: Pemukiman terintegrasi, yaitu ada rusun, sekolah, rumah sakit dan pasar tradisional dalam satu kawasan.

Ada juga dana Rp 100 juta sampai Rp 200 juta untuk pembangunan di RW. 

"Karena RW merupakan ujung tombak pembangunan sampai tingkat RT," kata Zaki.

Selanjutnya, pasangan Rido juga akan membuka lapangan pekerjaan, mengatasi macet, banjir, dan masih banyak lagi.

"Saya instruksikan kepada seluruh kader Golkar untuk menyosisalisikan program-program strategis Rido ini kepada masyarakat. Temui warga dan sampaikan apa saja program-program pasangan Rido," kata Zaki.

Zaki juga memerintahkan kepada seluruh kader Golkar Jakarta untuk memasang spanduk dan banner di rumahnya masing-masing.

"Ingat! Pasang spanduk dan banner di depan rumah masing-masing, agar masyarakat tahu," pungkas mantan Bupati Tangerang dua periode ini.



Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Andre Rosiade Sambangi Bareskrim Polri Usai Nenek Penolak Tambang Ilegal Dipukuli

Senin, 12 Januari 2026 | 14:15

Cuaca Ekstrem Masih Akan Melanda Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 | 14:10

Bitcoin Melambung, Tembus 92.000 Dolar AS

Senin, 12 Januari 2026 | 14:08

Sertifikat Tanah Gratis bagi Korban Bencana Bukti Kehadiran Negara

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

KPK Panggil 10 Saksi Kasus OTT Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

Prabowo Terharu dan Bangga Resmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru

Senin, 12 Januari 2026 | 13:52

Kasus Kuota Haji, Komisi VIII Minta KPK Transparan dan Profesional

Senin, 12 Januari 2026 | 13:40

KPK Periksa Pengurus PWNU DKI Jakarta Terkait Dugaan Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 13:12

Prabowo Tinjau Sekolah Rakyat Banjarbaru, Ada Fasilitas Smartboard hingga Laptop Persiswa

Senin, 12 Januari 2026 | 13:10

Air Naik hingga Sepinggang, Warga Aspol Pondok Karya Dievakuasi Polisi

Senin, 12 Januari 2026 | 13:04

Selengkapnya