Berita

Ilustrasi gempa/Istimewa

Nusantara

Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Bone Bolango Gorontalo

SELASA, 03 SEPTEMBER 2024 | 23:42 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Warga Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo, dikejutkan oleh guncangan berkekuatan magnitudo (M) 4,9  pada Selasa malam (3/9). 

Berdasarkan informasi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa yang melanda Bone Bolango terjadi pada Selasa (3/9) pukul 21.13 WITA.

"Gempa Mag: 4,9," tulis BMKG melalui akun X-nya, Selasa (3/9).


Adapun lokasi gempa disebutkan berada di koordinat 0.35 derajat lintang selatan dan 123.10 derajat bujur timur dengan kedalaman 36 km.

Lebih lanjut disebutkan, getaran gempa turut dirasakan hingga Luwuk, Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah (Sulteng).

"Pusat gempa berada di laut, 98 km barat daya Bone Bolango, Gorontalo. Dirasakan (MMI) III Luwuk," terang BMKG.

Artinya getaran gempa dirasakan nyata dalam rumah. Getaran terasa seakan-akan ada truk berlalu.

Sejauh ini belum ada informasi terkait dampak dari gempa tersebut. Termasuk kerusakan dan korban jiwa.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Sultan Usul Hanya Gubernur Dipilih DPRD

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:08

Menlu Serukan ASEAN Kembali ke Tujuan Awal Pembentukan

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:03

Eks Bupati Dendi Ramadhona dan Barbuk Korupsi SPAM Diserahkan ke Jaksa

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:00

Hakim Ad Hoc: Pengadil Juga Butuh Keadilan

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:59

Mens Rea Pandji: Kebebasan Bicara Bukan Berarti Kebal Hukum

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:50

Pemblokiran Grok Harus Diikuti Pengawasan Ketat Aplikasi AI

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:37

Alasan Pandji Pragiwaksono Tak Bisa Dijerat Pidana

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:31

Korupsi Aluminium Inalum, Giliran Dirut PT PASU Masuk Penjara

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27

Raja Juli Tunggu Restu Prabowo Beberkan Hasil Penyelidikan ke Publik

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27

Hakim Ad Hoc Ternyata Sudah 13 Tahun Tak Ada Gaji Pokok

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:23

Selengkapnya