Berita

Anies Baswedan/RMOL

Politik

Ono Sebut "Mulyono dan Geng" Dalang Gagal Nyagub di Jabar, Begini Respons Anies

SABTU, 31 AGUSTUS 2024 | 04:06 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Pernyataan Ketua PDIP Jawa Barat, Ono Surono, yang menuding 'Mulyono dan geng' telah menjegal upaya maju Pilgub Jabar telah didengar Anies Baswedan.

Menurut Anies, Ono tentu punya alasan kuat kenapa melontarkan ucapannya tersebut.

"Saya rasa Pak Ono mengalami dan menyaksikan dari dekat," ujar Anies kepada wartawan di kawasan Jakarta Selatan, Jumat malam (30/8).


Sementara ditanya soal partai politik yang disandera kekuasaan, Anies tak menjawab tegas. Dia hanya meminta untuk merenung.

"Itu kan pertanyaan itu tadi (soal parpol disandera kekuasaan). Itu kan pertanyaan ya, kita renungkan sama-sama pertanyaannya," ucap Anies.

Sebelumnya, Ono Surono menyebut ada campur tangan sosok yang disebutnya sebagai "Mulyono' yang membuat PDIP gagal mengusung Anies di Pilkada Jawa Barat 2024.

"Pak Anies dari kemarin kami tawari sampai mengerucut sore hari tadi. Kenapa gagal? Kita menghadapi tantangan yang sangat besar, tangan-tangan yang tidak menyetujui Pak Anies didukung PDIP. (Siapa pak?) Ya, Mulyono dan Geng. Ya, tulis aja 'Mulyono'," tegas Ono kepada wartawan, Kamis dinihari (29/8).

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Dosen Unikama Kecewa, Lima Bulan Kampus Dikuasai Kelompok Tak Dikenal

Jumat, 30 Januari 2026 | 02:25

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

Kasus Hogi Minaya Dihentikan, Komisi Hukum DPR: Tak Penuhi Unsur Pidana

Rabu, 28 Januari 2026 | 17:07

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

KPK Amankan Dokumen dan BBE saat Geledah Kantor Dinas Perkim Pemkot Madiun

Rabu, 28 Januari 2026 | 11:15

UPDATE

Tujuh Kader Baru Resmi Masuk PSI, Mayoritas Eks Nasdem

Sabtu, 31 Januari 2026 | 18:11

Penanganan Hukum Tragedi Pesta Pernikahan di Garut Harus Segera Dituntaskan

Sabtu, 31 Januari 2026 | 17:34

Kata Gus Yahya, Dukungan Board of Peace Sesuai Nilai dan Prinsip NU

Sabtu, 31 Januari 2026 | 17:02

Pertamina Bawa Pulang 1 Juta Barel Minyak Mentah dari Aljazair

Sabtu, 31 Januari 2026 | 16:29

Penegakan Hukum Tak Boleh Mengarah Kriminalisasi

Sabtu, 31 Januari 2026 | 16:11

Kementerian Imipas Diminta Investigasi Rutan Labuan Deli

Sabtu, 31 Januari 2026 | 16:07

Ekonomi Indonesia 2026: Janji vs Fakta Daya Beli

Sabtu, 31 Januari 2026 | 15:21

Gus Yahya: 100 Tahun NU Tak Pernah Berubah Semangat dan Idealismenya!

Sabtu, 31 Januari 2026 | 15:07

Australia Pantau Serius Perkembangan Penyebaran Virus Nipah

Sabtu, 31 Januari 2026 | 14:57

Mundur Massal Pimpinan OJK dan BEI, Ekonom Curiga Tekanan Berat di Pasar Modal

Sabtu, 31 Januari 2026 | 14:52

Selengkapnya