Berita

Menteri Luar Negeri Skotlandia, Angus Robertson/BBC

Dunia

Skotlandia Boikot Semua Pertemuan dengan Israel

SELASA, 20 AGUSTUS 2024 | 14:33 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Di tengah kondisi yang semakin mengerikan di Jalur Gaza, pemerintah Skotlandia memutuskan untuk membatalkan semua agenda pertemuannya dengan duta besar Israel di Edinburgh.
Menteri Luar Negeri Skotlandia, Angus Robertson mengatakan pihaknya tidak akan menerima undangan untuk pertemuan lebih lanjut dengan Israel sampai ada kemajuan nyata dalam konflik Gaza.

"Hal ini akan tetap menjadi posisi kami sampai kemajuan nyata menuju perdamaian tercapai, akses tanpa hambatan terhadap bantuan kemanusiaan tersedia dan Israel bekerja sama sepenuhnya dengan kewajiban internasionalnya dalam penyelidikan genosida dan kejahatan perang,” tegasnya, seperti dimuat Anadolu Ajansi pada Selasa (20/8).

Robertson menekankan pertemuan dengan pejabat Israel sama saja dengan normalisasi atas kejahatan yang terjadi di Jalur Gaza. Itu mengapa Skotlandia berusaha membatasinya sampai kedamaian tercipta di sana.

Robertson menekankan pertemuan dengan pejabat Israel sama saja dengan normalisasi atas kejahatan yang terjadi di Jalur Gaza. Itu mengapa Skotlandia berusaha membatasinya sampai kedamaian tercipta di sana.

"Pemerintah Skotlandia tidak mendukung normalisasi hubungan dengan Pemerintah Israel selama periode ini," ujar Robertson.

Mantan Menteri Pertama Skotlandia, Humza Yousaf, menyambut baik keputusan tersebut.

“Yang terpenting, dia telah menegaskan bahwa tidak mungkin ada hubungan normal dengan Pemerintah Israel,” kata Yousaf di X.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya