Berita

Ilustrasi/Net

Bisnis

Investor Pasar Modal RI Tembus 13,45 Juta Per Juli 2024

SENIN, 12 AGUSTUS 2024 | 18:31 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Jumlah investor pasar modal RI tercatat mencapai 13,45 juta orang hingga Juli 2024.

Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia dan Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI), angka tersebut meningkat sejak diterapkan kewajiban pembuatan single investor identification (SID) pada 2012.

“Sejak diwajibkannya pembukaan SID pada tahun 2012 hingga per Agustus 2024 ini, Jumlah investor pasar modal Indonesia telah tercatat mencapai angka lebih dari 13,45 juta investor,” kata Direktur Utama Kustodian Sentra Efek Indonesia (KSEI), Samsul Hidayat, Senin (12/8).

Sementara jumlah perusahaan juga tercatat mencapai 935 emiten, sejalan dengan meningkatnya kapitalisasi pasar senilai Rp12.300 triliun.

Sebagai informasi, pasar modal Indonesia sendiri telah berusia 47 tahun sejak diaktifkan kembali pada 10 Agustus 1977.

Dengan berdirinya pasar modal, pertumbuhan performance emittance, jumlah investor dan juga jumlah perusahaan diharapkan akan terus meningkat di ma
sa depan.

Populer

KPK Dapat Petunjuk Dugaan Suap PAW PDIP dari Buku Hasto

Kamis, 08 Agustus 2024 | 19:35

Edi Slamet Irianto, Kandidat Kepala BPN Berjuluk Hand of Midas

Sabtu, 03 Agustus 2024 | 11:32

Putra Putri TNI-Polri Minta Polisi Tangkap Alvin Lim

Sabtu, 03 Agustus 2024 | 02:24

BHS Kritisi Usul Muhadjir soal Opsi Nasi Jagung di Program Makan Gratis

Rabu, 07 Agustus 2024 | 02:44

Pengamat: Intervensi Kekuasaan Penyebab Airlangga Mundur

Minggu, 11 Agustus 2024 | 19:13

Jokowi Makin Kasar

Senin, 05 Agustus 2024 | 08:42

Fuad Bawazier Ngaku Diperas Rp4 Miliar

Kamis, 08 Agustus 2024 | 12:41

UPDATE

Parpol, Golkar, dan Demokrasi

Selasa, 13 Agustus 2024 | 10:06

Emas Antam Naik Rp18 Ribu, Bersinar Jadi Segini

Selasa, 13 Agustus 2024 | 10:05

Harga Minyak Dunia Melonjak Tiga Persen, Brent jadi 82,30 Dolar AS per Barel

Selasa, 13 Agustus 2024 | 09:51

Tolak Intimidasi, Presiden Iran Tegas Bakal Balas Israel

Selasa, 13 Agustus 2024 | 09:47

Jelang Pleno, Tidak Ada Persiapan Khusus di Markas Beringin

Selasa, 13 Agustus 2024 | 09:45

Demurrage Impor Beras Merusak Lintas Sektor Ekonomi dan Politik

Selasa, 13 Agustus 2024 | 09:34

Investasi Rp2,6 Triliun, Intiland Mulai Bangun Hunian di IKN

Selasa, 13 Agustus 2024 | 09:28

Polisi Cokok Garong Motor Spesialis Gang Sempit

Selasa, 13 Agustus 2024 | 09:26

Kemenperin Buka Kelas Industri Baja, Pertama di Indonesia

Selasa, 13 Agustus 2024 | 09:12

PKB Solusi Bangsa

Selasa, 13 Agustus 2024 | 08:58

Selengkapnya