Berita

Ilustrasi/Tangkapan layar RMOL.id

Bisnis

IHSG Melemah di Rabu Siang, Sektor Infrastruktur yang Paling Lesu

RABU, 24 JULI 2024 | 12:50 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah pada akhir perdagangan sesi I, Rabu siang (24/7). 

IHSG melemah turun 0,36 persen atau 26 poin ke posisi 7.287.

Sebelumnya, IHSG melemah 0,29 persen atau 21 poin menjadi 7.293 pada pukul 09.03 WIB, menyusul penutupan malam sebelumnya sebesar 0,11 persen.

Pagi tadi sebanyak 161 emiten bergerak menguat, 148 emiten melemah dan 204 emiten stagnan. Saham yang menjadi top gainers yaitu HELI 17,31 persen, PURI 10,99 persen, BOBA 9,94 persen, PSAB 6,19 persen, DIVA 6,15 persen. 

Siang ini, saham top gainers LQ45 adalah AMMN, BRPT, ARTO. Sedangkan saham top loser LQ45 adalah MBMA, TLKM, BMRI

Sektor transportasi naik 1,13 persen di ujung sesi I. Sedangkan sektor infrastruktur menjadi yang terlemah, turun 0,71 pesen.

Populer

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

Pimpinan DPRD hingga Ketua Gerindra Sampang Masuk Daftar 21 Tersangka Korupsi Dana Hibah Jatim

Selasa, 16 Juli 2024 | 19:56

Kantor Rahim di Depok Ternyata Rumah Tinggal, Begini Kondisinya

Rabu, 17 Juli 2024 | 11:05

Pengusaha Tambang Haji Romo Diancam Dijemput Paksa KPK

Minggu, 14 Juli 2024 | 17:02

Duet Airin-Rano Karno Tak Terbendung di Pilkada Banten

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:23

UPDATE

Negatif Covid-19, Biden Siap Temui Netanyahu

Rabu, 24 Juli 2024 | 10:06

Daftar Capim, Pieter Zulkifli: KPK Harus Keluar dari Jurang Krisis

Rabu, 24 Juli 2024 | 09:55

KPK Temukan Kecurangan Klaim BPJS Kesehatan Rp35 M di 3 Rumah Sakit

Rabu, 24 Juli 2024 | 09:55

Elon Musk Batal Kasih Rp729 Miliar ke Tim Kampanye Trump

Rabu, 24 Juli 2024 | 09:50

Bamsoet Doakan Cak Imin Capres 2029

Rabu, 24 Juli 2024 | 09:46

Rugikan Negara Rp46 M, Pejabat PT Amarta Karya Akan Segera Diadili

Rabu, 24 Juli 2024 | 09:43

Harga Emas Antam Mulai Bergerak Tipis ke Rp1.406.000 per Gram

Rabu, 24 Juli 2024 | 09:37

Politikus Demokrat Ingin Walikota di Jakarta Dipilih Rakyat

Rabu, 24 Juli 2024 | 09:36

Hadir di Paris, Reog Ponorogo Dukung Atlet Olimpiade 2024

Rabu, 24 Juli 2024 | 09:29

Di Tengah Skandal Demurrage, P3S Minta Akuntabilitas dan Transparansi Bulog Ditingkatkan

Rabu, 24 Juli 2024 | 09:18

Selengkapnya