Berita

Anies Baswedan-Prasetyo Edi Marsudi/Ist

Politik

PILKADA JAKARTA 2024

Anies-Prasetyo Kombinasi Paling Baik Ketimbang Anies-Sohibul

RABU, 24 JULI 2024 | 10:29 WIB | LAPORAN: WIDODO BOGIARTO

Duet Anies Baswedan-Prasetyo Edi Marsudi merupakan kombinasi paling ideal untuk memimpin Jakarta lewat Pilkada 2024. 

Pasalnya, Anies-Prasetyo bisa saling melengkapi baik dari segi partai maupun tugas di pemerintahan.

Sementara jika Anies dipasangkan dengan Sohibul Iman atau bersama kader PKS tidak mencerminkan heterogenitas Jakarta.

“Sama-sama identik dengan Islam. Memang, bersama Mas Pras dari PDIP ini kombinasi paling baik. Dua kutub mainstrem bersama di Jakarta, dengan pluralisme Jakarta dan heterogenitasnya,” kata dekan Fakultas Administrasi Negara Universitas Krisnadwipayana (Unkris), Reza Hariyadi dikutip Rabu (24/7).

Selain itu, kata Reza, PKB, PDIP, dan Nasdem sebagai kombinasi politik yang baik untuk di Jakarta. Alasannya, pasangan dengan Prasetyo cukup beralasan karena sebagai kader PDIP juga Ketua DPRD DKI Jakarta dua periode.

Tentu, kata dia, ini menjadi modal utama membangun Jakarta ke depan. Di sisi lain, Anies dan Prasetyo pernah bekerja bersama di Pemprov DKI Jakarta.

“Anies pengalaman di Jakarta sebagai Gubernur, dan Mas Pras Ketua DPRD DKI. Pasti paham seluk beluk Jakarta,” kata Reza.




Populer

Beredar Kabar, Anies Baswedan Besok Didaftarkan 4 Parpol ke KPU

Rabu, 28 Agustus 2024 | 18:10

Aktivis Demo di KPK, Minta Menteri Trenggono Ditangkap

Jumat, 30 Agustus 2024 | 15:17

Tenang, Peluang Anies di Pilkada Jakarta Belum Tertutup

Rabu, 28 Agustus 2024 | 11:20

Parpol Dilarang Tarik Dukungan, Peluang Anies Hampir Pupus

Kamis, 29 Agustus 2024 | 09:49

Jemaah Suruh RK Turun dari Panggung Haul Mbah Priok

Senin, 02 September 2024 | 09:22

PDIP Dikabarkan Usung Anies di Pilkada Jabar, Begini Respons Puan

Kamis, 29 Agustus 2024 | 12:56

PDIP Kejam Campakkan Anies Baswedan

Rabu, 28 Agustus 2024 | 07:04

UPDATE

Pavel Durov Janji Perbaiki Keamanan Telegram

Sabtu, 07 September 2024 | 09:55

Kacau, Baru Dilantik Anggota DPRD Ramai Gadaikan SK

Sabtu, 07 September 2024 | 09:43

Pengguna Layanan OpenAI Berbayar Capai 1 Juta Pelanggan

Sabtu, 07 September 2024 | 09:33

Emas Antam Anjlok di Akhir Pekan, Satu Gram Jadi Segini

Sabtu, 07 September 2024 | 09:21

Zulhas: Tidak Boleh Ada Produk yang Tidak Bayar Pajak

Sabtu, 07 September 2024 | 09:15

Kuliner Korea Makin Populer di Jepang, Tumbuh 50 Persen dalam 5 Tahun

Sabtu, 07 September 2024 | 08:59

Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Gianyar Bali

Sabtu, 07 September 2024 | 08:55

Wall Street Lagi-lagi Memerah, Tiga Indeks Utama Anjlok Lebih dari 1 Persen

Sabtu, 07 September 2024 | 08:52

Investor Tembus 13,6 Juta, BEI Targetkan Tumbuh 2 Juta Setiap Tahun

Sabtu, 07 September 2024 | 08:31

Minta Uang dan Keroyok Tukang Buah, Dua Pemuda Ini Dicokok Polisi

Sabtu, 07 September 2024 | 08:13

Selengkapnya