Berita

Timnas Spanyol di Euro 2024/Net

Sepak Bola

Raih Trofi Euro Empat Kali, Spanyol Rajai Benua Biru

SENIN, 15 JULI 2024 | 04:41 WIB | LAPORAN: ADITYO NUGROHO

Tim Nasional Spanyol yang keluar sebagai juara Piala Eropa (Euro) 2024 usai menumbangkan Inggris 2-1 di Olympiastadion, Berlin, Senin dini hari (15/7) menandakan sebagai peraih gelar juara terbanyak di Benua Eropa.

Tim La Furia Roja meraih gelar juara Piala Eropa pada tahun 1964, 2008, 2012 dan 2024. Peringkat kedua juara terbanyak ditempati Tim Panser Jerman sebanyak tiga kali pada tahun 1972, 1980 dan 1996.

Di peringkat ketiga ada Prancis yang berhasil meraih 2 kali juara Piala Eropa yakni pada 1984 dan 2000, serta Italia yang juga meraih dua kali gelar juara pada 1968 dan 2020.

Sememtara tim lainnya hanya meraih satu kali juara. Di antaranya Uni Soviet (sekarang ) Rusia pada 1960, Cekoslovakia (1976), Belanda (1988), Denmark (1992), Yunani (2004) dan Portugal (2016).

Tim Matador juga memecahkan rekor juara berturut-turut ajang ini pada 2008 dan 2012. Kala itu Spanyol diperkuat oleh generasi emasnya seperti Xavi Hernández, Andrés Iniesta, Fernando Torres, Iker Casillas, Sergio Ramos dan David Villa.

Nasib sial justru dialami Inggris yang belum pernah mencicipi manisnya gelar jaura Euro. Prestasi terbaik Inggris di ajang ini hanya runner up berturut-turut di tahun 2020 dan 2024.     

Populer

Mahfud MD: Jangan Lempar Batu ke Unair, Tapi Sembunyi Tangan

Minggu, 07 Juli 2024 | 10:21

Krakatau Steel Terancam Kolaps, Erick Thohir Dituntut Tanggung Jawab

Minggu, 07 Juli 2024 | 15:56

Otoriter Dilarang Pimpin Perguruan Tinggi

Minggu, 07 Juli 2024 | 12:05

KPK Perlu Selidiki Program KKP Ekspor BBL Berkedok Budidaya

Selasa, 09 Juli 2024 | 18:28

Pejabat PLN Resmi Ditahan KPK

Selasa, 09 Juli 2024 | 18:23

Bey Machmudin: HR Nuriana Sosok yang Disiplin dan Merakyat

Kamis, 11 Juli 2024 | 14:51

Pengusaha Tambang Haji Romo Diancam Dijemput Paksa KPK

Minggu, 14 Juli 2024 | 17:02

UPDATE

Ajudan Wakapolres Sorong Ditemukan Tewas di Rumah Dinas, Ini Kronologisnya

Selasa, 16 Juli 2024 | 22:00

Pakar: Perubahan Nomenklatur Wantimpres Menjadi DPA Kebutuhan Ketatanegaraan

Selasa, 16 Juli 2024 | 21:50

Pakai Batik Warna Kuning, Ketum Golkar Hadiri Deklarasi Soksi

Selasa, 16 Juli 2024 | 21:42

Menhub Dorong Optimalisasi Inaportnet untuk Peningkatan Layanan Logistik

Selasa, 16 Juli 2024 | 21:35

Kritik Pencabutan IUP oleh BKPM, Deolipa: Pemerintah Jangan Zalim

Selasa, 16 Juli 2024 | 21:33

Natalius Pigai Soroti Keberhasilan NYT Identifikasi 46 Anak Ukraina yang Diculik Rusia

Selasa, 16 Juli 2024 | 21:28

PDI Perjuangan Masih Godok Bacalon Untuk Pilkada Deli Serdang 2024

Selasa, 16 Juli 2024 | 21:27

Ketum PBNU Bongkar Obrolan Lima Nahdliyin dengan Presiden Israel

Selasa, 16 Juli 2024 | 21:10

Lebih dari 2.000 Mobil Listrik Terjual pada Juni 2024, Ini Merek Paling Laku

Selasa, 16 Juli 2024 | 21:08

Sofyan Tan: 60 Persen Kunjungan Wisatawan Mancanegara Karena Budaya Indonesia

Selasa, 16 Juli 2024 | 20:54

Selengkapnya