Berita

YouTuber Deddy Corbuzier mengaku terkejut masuk radar cakada PSI/Net

Politik

Deddy Corbuzier Terkejut Masuk Radar Cakada PSI

SENIN, 08 JULI 2024 | 13:23 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

YouTuber Deddy Corbuzier masuk dalam radar bursa calon kepala daerah (Cakada) yang diusulkan Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Jakarta Barat.

Menanggapi hal ini, Deddy Corbuzier mengaku cukup terkejut. Mantan magician itu juga mengatakan saat ini sedang diburu media untuk dimintai konfirmasi.

"Jadi hari ini saya dikejar-kejar media karena berita ini. Kalau ini benar, makasih banyak atas apresiasinya," kata Deddy lewat akun X pribadinya, Senin (8/7).

Deddy pun tidak menjawab secara gamblang apakah dirinya berniat maju Pilkada Jakarta atau tidak. Namun loyalis Prabowo Subianto itu mengaku belum "khatam" soal Jakarta.

"Masalahnya cuma satu, saya nyetir aja di Jakarta masih nyasar. Kumaha atuh," tandas Deddy Corbuzier.

Selain Deddy, ada 5 nama lain yang diusulkan PSI. Yakni Ketua Umum PSI, Kaesang Pangarep; Penjabat Gubernur Jakarta, Heru Budi Hartono; Dewan Pembina PSI, Grace Natalie Louisa; Menteri BUMN, Erick Thohir; dan mantan Gubernur Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama.

Rekomendasi tersebut selanjutnya akan diserahkan kepada Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PSI Jakarta untuk dijadikan bahan pertimbangan lebih lanjut.

Populer

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Usia Pensiun TNI Bakal Diperpanjang, Ketum PEPABRI: Kalau 58 Tahun Kan Masih Lucu-Lucunya

Senin, 10 Maret 2025 | 19:58

UPDATE

CASN jadi Korban Ketidakpastian Menteri PANRB

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:33

Sore Ini Prabowo Gelar Diskusi Panel Bareng Pimpinan Perguruan Tinggi

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:28

Pasar Masih Tegang, Yen dan Euro Tertekan oleh Dolar AS

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:21

Hendrik PH, Teman Seangkatan Teddy Masih Berpangkat Kapten

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:14

Emas Spot Berkilau di Tengah Ketidakpastian Tarif

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:07

Kegiatan di Vihara Kencana Langgar SKB Dua Menteri dan Perda Tibum

Kamis, 13 Maret 2025 | 08:56

Bamus Betawi dan Bamus Suku Betawi Sama-sama Terima Hibah Rp8 Miliar

Kamis, 13 Maret 2025 | 08:28

Febri Diansyah Harus Jaga Etika saat Bela Hasto

Kamis, 13 Maret 2025 | 08:10

Kapolri Mutasi 1.255 Pati-Pamen, 10 Polwan Jabat Kapolres

Kamis, 13 Maret 2025 | 07:59

10 Kapolda Diganti, Siapa Saja?

Kamis, 13 Maret 2025 | 07:47

Selengkapnya