Berita

Bobby Nasution/Ist

Politik

Tak Muncul Lawan Sepadan Bobby dan Rahudman, Pilkada 2024 Tak Menarik

SELASA, 25 JUNI 2024 | 20:40 WIB | LAPORAN: JONRIS PURBA

Pilkada Sumut dan Kota Medan menjadi kurang menarik karena munculnya nama Bobby Nasution dalam bursa Pilgubsu serta Mantan Walikota Medan Rahudman Harahap sebagai Cawalkot Medan pada pilkada serentak 2024

Mantan aktivis 98 Ikhyar Velayati, mengatakan tidak ada lawan yang sepadan dengan kedua tokoh tersebut, baik dari segi popularitas, elektabilitas, jaringan, logistik maupun dukungan partai yang secara terbuka mendukung

“Pilgubsu maupun pilkada kota Medan kali ini kurang greget di masyarakat, sebab tidak ada lawan sepadan Bobby di Sumut maupun Rahudman Harahap di Kota Medan, baik dari aspek popularitas, elektabilitas, jejak rekam , logistik maupun partai pendukungnya. Calon lain rata-rata air semua,” jelas Ikhyar di Medan, Selasa (25/6)


Ikhyar menuturkan lebih lanjut, justru di luar pilgubsu dan pilkada kota Medan, suksesi pilkada serentak 2024 lebih dinamis, seru dan seimbang

“Jika kita lihat dinamika suksesi pilkada di luar Sumut dan Medan, pertarungan lebih seimbang, dinamis dan sukar di prediksi pemenangnya, misalnya Langkat, Deli Serdang maupun di daerah Pantai Barat," tuturnya

Aktivis relawan Prabowo Subianto dalam pilpres 2024 kemarin juga menandaskan kedua tokoh tersebut sudah menang sebelum bertanding

“Jika kedua tokoh (Bobby dan Rahudman) tersebut jadi bertarung, maka bisa di pastikan keduanya menang sebelum bertanding," pungkasnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

AS Gempur ISIS di Suriah

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:14

Aksi Kemanusiaan PDIP di Sumatera Turunkan Tim Kesehatan Hingga Ambulans

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:10

Statistik Kebahagiaan di Jiwa yang Rapuh

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:52

AS Perintahkan Warganya Segera Tinggalkan Venezuela

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:01

Iran Ancam Balas Serangan AS di Tengah Gelombang Protes

Minggu, 11 Januari 2026 | 16:37

Turki Siap Dukung Proyek 3 Juta Rumah dan Pengembangan IKN

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:53

Rakernas PDIP Harus Berhitung Ancaman Baru di Jawa Tengah

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:22

Rossan Roeslani dan Ferry Juliantono Terpilih Jadi Pimpinan MES

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:15

Pertamina Pasok BBM dan LPG Gratis untuk Bantu Korban Banjir Sumatera

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:50

Pesan Megawati untuk Gen Z Tekankan Jaga Alam

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:39

Selengkapnya