Berita

Herman Deru-Cik Ujang (HDCU) saat mendapat rekomendasi Partai Demokrat untuk bertarung di Pemilihan Gubernur (Pilgub) Sumatra Selatan (Sumsel) 2024/Istimewa

Politik

Perkawinan Herman Deru-Cik Ujang di Pilgub Sumsel Potensi Dapat Dukungan Mayoritas

JUMAT, 14 JUNI 2024 | 21:48 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Pemilihan gubernur (Pilgub) Sumatra Selatan (Sumsel) mulai menghangat. Nama petahana Gubernur Sumsel Herman Deru dan Bupati Lahat Cik Ujang dinilai sebagai perkawinan politik yang berpeluang memperoleh dukungan mayoritas dari masyarakat.

Pengamat politik Citra Institute Efriza menilai, latar belakang Herman Deru dan Cik Ujang menjadi modal elektoral untuk menarik hati pemilih di wilayah Sumsel.

"Herman Deru jelas elektabilitasnya tinggi ini menunjukkan ia masih memperoleh dukungan besar di masyarakat. Sedangkan pengalaman dari Cik Ujang yang lama di birokrasi dan ia juga pengalaman sebagai eksekutif daerah Bupati Lahat menunjukkan keduanya sangat menarik perpaduannya," ujar Efriza kepada Kantor Berita Politik RMOL, Jumat (14/6).

Menurutnya, langkah sejumlah partai politik (parpol) mengusung Herman Deru-Cik Ujang merupakan keputusan cerdas, karena mampu menyesuaikan dengan situasi dan kondisi terkini di Sumsel.

"Langkah ini bisa dikatakan amat mengikuti perkembangan dukungan di masyarakat. Dengan elektabilitas yang tinggi memungkinkan peluangnya untuk menang Herman Deru Sudah besar," tuturnya.

"Dan ditambah pemilihan sosok Cik Ujang, maka tampak sekali pilihan keduanya cukup mencerminkan kecermatan dalam memberikan antusias masyarakat," demikian Efriza menambahkan.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Sehari Usai Pencoblosan, Pj Gubernur DKI Lantik Walikota Jakpus

Kamis, 28 November 2024 | 22:00

Timses Zahir-Aslam Kena OTT Dugaan ‘Money Politik’ di Pilkada Batubara

Kamis, 28 November 2024 | 21:51

Polri Perkuat Kerja Sama Bareng Dukcapil Kemendagri

Kamis, 28 November 2024 | 21:49

KPK Tahan 3 Ketua Pokja Paket Pekerjaan Perkeretaapian DJKA

Kamis, 28 November 2024 | 21:49

Firli Bahuri Tak Hadiri Pemeriksaan Polisi karena Ada Pengajian

Kamis, 28 November 2024 | 21:25

Ini Kebijakan Baru Mendikdasmen Untuk Mudahkan Guru

Kamis, 28 November 2024 | 21:22

Rupiah Terangkat Pilkada, Dolar AS Masih di Rp15.800

Kamis, 28 November 2024 | 21:13

Prabowo Menangis di Depan Ribuan Guru Indonesia

Kamis, 28 November 2024 | 21:11

Pengamat: RK-Suswono Kalah karena Meremehkan Pramono-Doel

Kamis, 28 November 2024 | 21:04

Perbaiki Tata Ekosistem Logistik Nasional, Mendag Budi Sosialisasi Aturan Baru

Kamis, 28 November 2024 | 21:02

Selengkapnya