Berita

PT Trans Power Marine (TPMA)/Net

Bisnis

TPMA Bakal Raih Dana Segar Rp406,46 Miliar lewat Right Issue

SELASA, 11 JUNI 2024 | 13:34 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Perusahaan yang bergerak di bidang transportasi laut, PT Trans Power Marine (TPMA) berencana menggelar aksi korporasi di pasar modal melalui Penambahan Modal dengan HMETD I (PMHMETD) atau biasa disebut Right Issue.

Manajemen mengatakan dalam laporan yang dikutip Selasa (11/6) bahwa perseroan akan menawarkan sebanyak 874.120.034 lembar saham baru. Jumlah ini sekitar 25.00 persen  dari jumlah saham yang ditempatkan dan disetor penuh setelah HMETD I dengan nilai nominal Rp100 per saham.

Setiap pemegang 3 Saham Lama yang namanya tercatat dalam Daftar Pemegang Saham (DPS) pada tanggal 24 Juni 2024 pukul 16.00 WIB berhak atas 1 HMETD, dimana setiap 1 HMETD memberikan hak kepada pemegangnya untuk membeli sebanyak 1 Saham Baru dengan Harga Pelaksanaan sebesar Rp465, yang harus dibayar penuh pada saat mengajukan pemesanan pelaksanaan HMETD.

TPMA ditaksir akan meraih dana segar sekitar Rp406.465.815.810.

Seluruh dana yang diperoleh dari PMHMETD I ini setelah dikurangi oleh biaya-biaya emisi, akan digunakan untuk Pembelian saham PT Bahtera Energi Samudra Tuah (BEST) sebanyak 65 persen dari modal disetor milik PT Patin Resources (Pihak Terafiliasi).

Pemegang saham bakal terdilusi maksimum sebesar 25,00 persen setelah PMHMETD I.

Adapun tanggal pencatatan di BEI pada 26 Juni 2024, periode perdagangan dan pelaksanaan HMETD pada 26 Juni - 9 Juli 2024.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Jokowi Tak Serius Dukung RK-Suswono

Jumat, 29 November 2024 | 08:08

Ferdian Dwi Purwoko Tetap jadi Kesatria

Jumat, 29 November 2024 | 06:52

Pergantian Manajer Bikin Kantong Man United Terkuras Rp430 Miliar

Jumat, 29 November 2024 | 06:36

Perolehan Suara Tak Sesuai Harapan, Andika-Hendi: Kami Mohon Maaf

Jumat, 29 November 2024 | 06:18

Kita Bangsa Dermawan

Jumat, 29 November 2024 | 06:12

Pemerintah Beri Sinyal Lanjutkan Subsidi, Harga EV Diprediksi Tetap Kompetitif

Jumat, 29 November 2024 | 05:59

PDIP Akan Gugat Hasil Pilgub Banten, Tim Andra Soni: Enggak Masalah

Jumat, 29 November 2024 | 05:46

Sejumlah Petahana Tumbang di Pilkada Lampung, Pengamat: Masyarakat Ingin Perubahan

Jumat, 29 November 2024 | 05:31

Tim Hukum Mualem-Dek Fadh Tak Gentar dengan Gugatan Paslon 01

Jumat, 29 November 2024 | 05:15

Partisipasi Pemilih Hanya 55 Persen, KPU Kota Bekasi Dinilai Gagal

Jumat, 29 November 2024 | 04:56

Selengkapnya