Berita

Latihan Tim Pelaksanaan Tembakan (LTPT) Steling Malam di Pasuruan, Jawa Timur/Ist

Pertahanan

Kostrad Gelar LTPT Steling Malam di Pasuruan

KAMIS, 23 MEI 2024 | 16:16 WIB | LAPORAN: ADITYO NUGROHO

Dalam rangka meningkatkan profesionalisme Prajurit, Yonarmed 1 Kostrad melaksanakan latihan Tim Pelaksanaan Tembakan (LTPT) Steling Malam Tingkat Seksi bertempat di Pasuruan Komplek, Jawa Timur beberapa waktu lalu.

Sebelum melaksanakan program Steling Malam, Prajurit Yonarmed 1 Kostrad terlebih dahulu melaksanakan gerakan taktis dalam hubungan seksi yang dipimpin oleh Komandan Seksi (Danseksi) Lettu Arm Cesar.

Kegiatan kemudian dilanjutkan dengan melaksanakan penyiapan daerah steling untuk menentukan letak tiap pucuk dan arah heading secara kasar sampai menempati steling pokok yang dilaksanakan pada malam hari.

Pimpinan Umum Latihan (Pimumlat) Letkol Arm Ihalauw Garry Herlambang menyampaikan bahwa Steling Malam secara senyap tanpa cahaya bertujuan untuk melaksanakan tembakan ganggu gusar supaya moril musuh rendah harapannya pada saat pagi hari musuh terganggu konsentrasinya.

“LTPT ini memiliki pengaruh penting terhadap keberhasilan pelaksanaan tugas pokok satuan,” tegas Danyon dalam keterangannya yang diterima redaksi, Kamis (23/5).

"Dengan berjalannya sistem koordinasi dan kerja sama di antara unsur-unsur tersebut, maka bantuan tembakan yang dahsyat dapat dilaksanakan dengan cepat, tepat, dan efektif," pungkasnya .

Populer

Investor IKN Hanya Dongeng!

Kamis, 06 Juni 2024 | 11:12

Perwakilan Kontraktor Minta Penegak Hukum Periksa Bupati Keerom

Senin, 10 Juni 2024 | 10:37

Dugaan Korupsi Askrida Naik Lidik

Senin, 10 Juni 2024 | 22:37

Konsesi Tambang Ormas Dicurigai Siasat Jokowi Kabur dari Kejaran Utang

Sabtu, 15 Juni 2024 | 12:27

Bey Machmudin Pastikan Tak Ada Ormas Keagamaan di Jabar yang Kelola Tambang

Rabu, 12 Juni 2024 | 00:19

Bey Machmudin Siapkan Bonus Kontingen Peparnas 2024

Selasa, 11 Juni 2024 | 13:16

Penyidik KPK Sita Handphone Hasto dan Geledah Ajudan

Senin, 10 Juni 2024 | 15:24

UPDATE

Ribuan Warga Prancis Tolak Kemenangan Partai Sayap Kanan

Minggu, 16 Juni 2024 | 11:59

Harga Bahan Pokok Jelang Idul Adha Normal

Minggu, 16 Juni 2024 | 11:45

Santri Harus Berkontribusi Pecahkan Masalah Masyarakat

Minggu, 16 Juni 2024 | 11:43

Ono Surono Serukan Kader Menangkan Nina Agustina

Minggu, 16 Juni 2024 | 11:19

2.500 Warga Gaza Gagal Pergi Haji Tahun Ini

Minggu, 16 Juni 2024 | 11:08

Salat Id di Al-Azhar, Jimly Doakan Jemaah Indonesia Mabrur

Minggu, 16 Juni 2024 | 10:59

Anak Emas Prabowo Didukung Forum Penggerak Desa

Minggu, 16 Juni 2024 | 10:46

Dikuasai Pihak Ketiga, KPK Ambil Alih Sumber Mata Air Ambung

Minggu, 16 Juni 2024 | 10:29

KPK Temukan 53 Tambang Galian C Ilegal di Lombok Timur

Minggu, 16 Juni 2024 | 10:17

Di KTT Swiss, Kamala Harris Umumkan Paket Bantuan Rp24 Triliun untuk Ukraina

Minggu, 16 Juni 2024 | 10:14

Selengkapnya