Berita

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto saat wawancara ekslusif Prabowo dengan TvOne yang dikutip redaksi, Rabu malam (22/5)./Ist

Politik

Makin Sibuk, Prabowo Semakin Teliti Memanajemen Waktu

RABU, 22 MEI 2024 | 20:57 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto mengakui akhir-akhir ini dirinnya disibukkan dengan berbagai agenda baik di dalam maupun di luar negeri.

Apalagi Prabowo juga ditetapkan sebagai presiden terpilih 2024-2029. Itu sebabnya, Prabowo menekankan manajemen waktu yang tepat demi menjalani semua kegiatan sesuai agenda.

"Ya jelas dengan ketetapan bahwa saya menerima mandat sebagai presiden terpilih tentunya saya harus mempersiapkan diri. Tapi karena jabatan saya masih Menhan, saya harus menjalankan tugas sebagai Menhan perlu management time pengelolaan waktu harus baik tepat," kata Prabowo di wawancara ekslusif Prabowo dengan TvOne yang dikutip redaksi, Rabu malam (22/5).

Meski terkesan sibuk, Prabowo juga mengakui tengah mempersiapkan segalanya sebelum dirinya dilantik pada Oktober nanti, artinya kurang lebih 5 bulan lagi.

"Saya anggap sebagai sesuatu waktu persiapan yang cukup berguna untuk saya dan tim saya," kata Prabowo.

Itu sebabnya, Prabowo tidak mau menyia-nyiakan kesempatan ini untuk mensejahterakan rakyat Indonesia.

"Suatu kesempatan yang sangat mulia dalam arti diberikan kesempatan yang maha kuasa dan rakyat Indoensia untuk berperan dengan baik sepenuh pikiran, tenaga, dan hati saya ini sesuatu kesempatan bisa berbakti bisa mengabdi kepada rakyat," kata Prabowo.


Populer

Pesawat Nepal Jatuh, Hanya Satu Orang yang Selamat

Rabu, 24 Juli 2024 | 15:16

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

Pimpinan DPRD hingga Ketua Gerindra Sampang Masuk Daftar 21 Tersangka Korupsi Dana Hibah Jatim

Selasa, 16 Juli 2024 | 19:56

KPK Bakal Audit Semua Rumah Sakit Telusuri Dugaan Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:51

Kantor Rahim di Depok Ternyata Rumah Tinggal, Begini Kondisinya

Rabu, 17 Juli 2024 | 11:05

UPDATE

LKPP Dorong UMKK di NTT Masuki Pasar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

Jumat, 26 Juli 2024 | 22:07

Dubes Terpilih AS Kamala Lakhdhir Ngaku Senang Ditugaskan di Indonesia

Jumat, 26 Juli 2024 | 22:06

Sofyan Tan: Hindari Pinjol dan Judi Online dengan 4 Pilar Kebangsaan

Jumat, 26 Juli 2024 | 22:00

Iklan Judi Online Racuni Masyarakat, Ini Langkah Konkret Kominfo

Jumat, 26 Juli 2024 | 21:53

Ikut Sekolah Pemimpin Perubahan, Gus Nung Makin Pede Tarung di Jepara

Jumat, 26 Juli 2024 | 21:52

Nasfryzal Carlo Ingin Fokus Perkuat Kearifan Lokal

Jumat, 26 Juli 2024 | 21:35

Bawaslu Berhasil Raih WTP Kesembilan Kali dari BPK

Jumat, 26 Juli 2024 | 21:27

PAN Tak Ambil Pusing Soal Tarik-Menarik RK di Jakarta atau Jabar

Jumat, 26 Juli 2024 | 21:08

PPATK: 1.160 Anak di Bawah 11 Tahun Main Judi Online

Jumat, 26 Juli 2024 | 21:07

Jajaki Dukungan PKB di Pilkada Medan, Prof Ridha Temani Cak Imin Jalan Sore di Berastagi

Jumat, 26 Juli 2024 | 21:01

Selengkapnya