Berita

Koordinator Aliansi Mahasiswa Menggugat, Najib Jayakarta/Rep

Nusantara

Komunikasi Petinggi Kampus Buruk Bikin UKT Melejit

MINGGU, 19 MEI 2024 | 00:14 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Komunikasi yang tidak baik dipertontonkan oleh para petinggi kampus hingga akhirnya terjadi kenaikan biaya Uang Kuliah Tunggal (UKT) yang membebani mahasiswa.

Hal itu disampaikan Koordinator Aliansi Mahasiswa Menggugat, Najib Jayakarta dalam diskusi POLEMIK bertajuk “Nanti Kita Cerita Tentang UKT Hari Ini” yang disiarkan melalui kanal YouTube Trijaya FM, dikutip Kantor Berita Politik RMOL pada Sabtu (18/5).  

“Salah satu yang paling kita garis bawahi sebenarnya, bahwasanya komunikasi ini tidak dilakukan oleh rektorat yang kampus-kampusnya ini menaikkan biaya UKT,” sesal Najib.


Menurut dia, meskipun kenaikan biaya UKT ini hanya menyasar calon mahasiswa baru (maba), namun keputusan itu tidak bisa didiamkan.

“Tapi kami bagi para kating (kakak tingkat) atau seniornya pasti akan menyuarakan, karena kami yang mengetahui bagaimana kondisi di kampus-kampus yang sedang menaikan UKT ini,” tegas Mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah Jakarta itu.

Atas dasar itu, Najib menyesalkan tak hanya soal komunikasi yang tidak tuntas, sikap para petinggi kampus pun terkesan normatif yang pada akhirnya menaikkan biaya UKT.

“Bahwasanya dari tahun ke berapa belum dinaikkan, sama mereka juga seperti itu, Pak rektor-rektor yang menaikan UKT-nya beralasan belum menaikan dari tahun sekian,” tandasnya.

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

Kasus Hogi Minaya Dihentikan, Komisi Hukum DPR: Tak Penuhi Unsur Pidana

Rabu, 28 Januari 2026 | 17:07

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

KPK Amankan Dokumen dan BBE saat Geledah Kantor Dinas Perkim Pemkot Madiun

Rabu, 28 Januari 2026 | 11:15

UPDATE

Polri Usut Potensi Pidana Anjloknya IHSG, Diduga Kuat Akibat Saham Gorengan

Jumat, 30 Januari 2026 | 22:12

Penyidik Kejagung Sita Dokumen dari Rumah Bekas Menhut Siti Nurbaya

Jumat, 30 Januari 2026 | 22:07

Suplai MBG, Kopontren Al-Kautsar Patut Dicontoh

Jumat, 30 Januari 2026 | 22:01

Pengacara Yaqut Sebut Bos Maktour Travel Fuad Hasan Bohong Soal Terima Hadiah Kuota Haji

Jumat, 30 Januari 2026 | 21:58

Dirut BEI Mundur Hanya Redam Tekanan Jangka Pendek

Jumat, 30 Januari 2026 | 21:49

Kapolri Pimpin Sertijab Pati dan Kapolda, Cek Siapa Saja?

Jumat, 30 Januari 2026 | 21:47

SPPG Tak Boleh Asal-asalan Siapkan Menu MBG saat Ramadan

Jumat, 30 Januari 2026 | 21:30

Program Mangrove BNI Perkuat Lingkungan dan Ekonomi Pesisir Banyuwangi

Jumat, 30 Januari 2026 | 21:26

Giliran Mirza Adityaswara Mundur dari OJK, Total 4 Komisioner Pamit Beruntun

Jumat, 30 Januari 2026 | 21:19

Yaqut Bantah Kasih Jatah Kuota Haji Khusus Maktour Travel

Jumat, 30 Januari 2026 | 21:10

Selengkapnya