Berita

Lembaga Penjamin Simpanan (LPS)/Net

Bisnis

Nasabah 10 Bank Likuidasi Dapat Kucuran Rp237 Miliar

SELASA, 30 APRIL 2024 | 20:40 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Anggaran sebanyak Rp237 miliar dikucurkan Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) yang diperuntukkan bagi 42.248 nasabah bank yang telah dicabut izin usahanya.

Sekretaris Lembaga LPS, Dimas Yuliharto mengatakan, pembayaran klaim simpanan itu diberikan kepada 10 Bank Perekonomian Rakyat (BPR) yang dilikuidasi LPS dalam kurun waktu 1 Januari hingga 29 April 2024.

"Sejauh ini proses pembayaran klaim simpanan milik nasabah berjalan lancar. Tim LPS di lapangan bergerak cepat dengan melakukan verifikasi simpanan sehingga secara rata-rata tidak sampai 7 hari kerja simpanan nasabah mulai ada yang dibayar,” ujar Dimas, Selasa (30/4).


Upaya tersebut dilakukan sebagai upaya menjaga kepercayaan dan memberikan ketenangan kepada nasabah bank, setelah 10 BPR/BPS dicabut izin usahanya oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada tahun ini.

Adapun bank tersebut di antaranya BPR Wijaya Kusuma di Madiun, BPRS Mojo Artho Kota Mojokerto, BPR Usaha Madani Karya Mulia di Solo, BPR Aceh Utara di Lhokseumawe, hingga BPR EDC Cash di Tangerang.

Populer

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

UPDATE

Energi Bersih Semakin Diminati Sektor Industri dan Bisnis

Jumat, 23 Januari 2026 | 20:09

Relawan Bara JP Hapus Nama Jokowi

Jumat, 23 Januari 2026 | 19:52

Pengelola Apartemen Jakarta Utara Bantu Polisi Putus Rantai Peredaran Narkoba

Jumat, 23 Januari 2026 | 19:24

Produk Warga Binaan Didorong Masuk Kopdes Merah Putih

Jumat, 23 Januari 2026 | 19:01

Wamenkomdigi Tegaskan Jaringan di Sumbar dan Sumut Hampir Pulih 100 Persen

Jumat, 23 Januari 2026 | 18:52

Sinergi untuk Akselerasi, Bank Mandiri Dorong Penguatan Ekonomi Kerakyatan dan UMKM

Jumat, 23 Januari 2026 | 18:45

Raja Maroko Puji Soliditas Nasional di Piala Afrika 2025

Jumat, 23 Januari 2026 | 18:27

Iran Batasi Akses Internet demi Putus Komando Teroris Asing ke Perusuh

Jumat, 23 Januari 2026 | 18:05

Kasus Kuota Haji: Dito Ariotedjo Ungkap hanya Ditanya Satu Pertanyaan Soal Fuad Hasan

Jumat, 23 Januari 2026 | 17:59

Kongres XXII: Sujahri-Amir Tidak Sah Pimpin GMNI

Jumat, 23 Januari 2026 | 17:43

Selengkapnya