Berita

PT Chitose Internasional Tbk

Bisnis

Chitose Internasional Targetkan Penjualan Rp450 Miliar di 2024

KAMIS, 18 APRIL 2024 | 11:18 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Perusahaan yang bergerak dalam bidang furnitur, PT Chitose Internasional Tbk (CINT), menargetkan penjualan 2024 sebesar Rp450 miliar.

Untuk mendukung penjualan tersebut, perseroan telah menganggarkan belanja modal atau capital expenditure (capex) sebesar Rp2,9 miliar, sementara untuk Net Profit Before Tax pada tahun ini diperkirakan sebesar Rp13 miliar.

Perseroan akan mengambil beberapa langkan penting antara lain melakukan diversifikasi strategi pemasaran berdasarkan karakter pasar. Ini bertujuan agar produk bisa diserap pasar lebih maksimal.

Perseroan juga akan melakukan pengembangan produk dan meningkatkan varian produk yang dimiliki dengan melakukan kerja sama dengan sistem Original Equipment Manufacturer disertai dengan standar ketat dari QC, seperti yang dikutip dari materi public expose, Kamis (18/4).

Strategi yang akan diterapkan perseroan juga meliputi pengembangan metode dan media promosi baru serta menyesuaikan dengan setiap karakteristik target pasar dan bisnis model yang dituju, baik secara online dan offline.

Perseroan juga akan membagikan Dividen sebesar Rp5 miliar kepada Pemegang Saham, sesuai dengan porsi Kepemilikan Sahamnya. Dividen tersebut akan dibagikan kepada pemegang saham yang namanya tercatat dalam Daftar Pemegang Saham Perseroan pada 3 Mei 2024 mendatang.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Waspadai Partai Cokelat, PDIP: Biarkan Rakyat Bebas Memilih!

Rabu, 27 November 2024 | 11:18

UPDATE

Pengusaha Kecewa UMP Naik 6,5 Persen, APINDO Peringatkan Risiko PHK

Sabtu, 30 November 2024 | 13:54

Upah Naik Turunkan Kriminal

Sabtu, 30 November 2024 | 13:39

Tiongkok Ancam Ambil Tindakan jika AS Makin Keras Soal Ekspor Chip

Sabtu, 30 November 2024 | 13:37

Pakar Sarankan Pemerintah Prabowo Jalankan 5 Prinsip Ekonomi Hijau Syariah

Sabtu, 30 November 2024 | 13:14

Harga Emas Dunia Jatuh Hingga 2 Persen Selama Sepekan

Sabtu, 30 November 2024 | 13:01

100 Warga Gaza Tewas dalam Tiga Hari Serangan Israel

Sabtu, 30 November 2024 | 12:42

PPATK: 80 Persen Pemain Judol Transaksi di Bawah Rp100 Ribu

Sabtu, 30 November 2024 | 12:35

BOT: Ekonomi Membaik pada Oktober, Dipicu Sektor Pariwisata dan Ekspor

Sabtu, 30 November 2024 | 12:28

OJK Cabut Izin Usaha Bank BPRS Kota Juang Perseroda Aceh, Gara-gara Ini

Sabtu, 30 November 2024 | 12:19

Ternyata Ini Faktor Rendahnya Partisipasi Pemilih di Pilkada 2024

Sabtu, 30 November 2024 | 12:06

Selengkapnya