Berita

Pelaksana Tugas (Plt) Ketua Umum PPP Muhamad Mardiono/Net

Politik

Perjuangan PPP di MK Harus Dipimpin Orang Baru

SENIN, 15 APRIL 2024 | 20:09 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Hasil kurang baik yang membuat Partai Persatuan Pembangunan (PPP) berjuang ekstra untuk lolos parlemen, membuat kader-kadernya bersuara.

Salah satunya adalah kader senior PPP Aceh Ghazali Abbas Adan. Kata dia, hasil minor pada Pemilu 2024 adalah tanggung jawab Muhamad Mardiono selaku Pelaksana Tugas (Plt) Ketua Umum PPP.

Ghazali menyebut kegagalan Mardiono memimpin PPP di Pileg 2024 merupakan rekam buruk yang bisa berimbas pada semangat kader, yang saat ini masih harus berjuang di Mahkamah Konstitusi.

"Mardiono sudah merusak PPP dari dalam. Sudah saatnya perjuangan PPP di MK dipandu oleh semangat baru agar bisa memiliki energi lebih besar," ujar Ghazali dalam keterangannya, Senin (15/4).

Ghazali yakin PPP masih punya peluang untuk masuk ke DPR RI, walaupun perlu perjuangan yang jauh lebih berat dibanding sebelumnya.

"Aspirasi umat Islam melalui PPP harus bisa diperjuangkan di DPR RI. Dan saat ini kita berjuang terlebih dahulu di MK untuk menyelamatkan aspirasi umat," pinta Ghazali.

Populer

Prabowo Perintahkan Sri Mulyani Pangkas Anggaran Seremonial

Kamis, 24 Oktober 2024 | 01:39

KPK Usut Keterlibatan Rachland Nashidik dalam Kasus Suap MA

Jumat, 25 Oktober 2024 | 23:11

Pemuda Katolik Tolak Program Transmigrasi di Papua

Rabu, 30 Oktober 2024 | 07:45

Akbar Faizal Sindir Makelar Kasus: Nikmati Breakfast Sebelum Namamu Muncul ke Publik

Senin, 28 Oktober 2024 | 07:30

Muncul Petisi Agus Salim Diminta Kembalikan Uang Donasi

Rabu, 23 Oktober 2024 | 02:22

Bahlil Tunjukkan Kesombongan pada Prabowo

Jumat, 25 Oktober 2024 | 13:37

Petisi Cabut Donasi Agus Salim Diteken Lebih dari 125 Ribu Orang

Kamis, 24 Oktober 2024 | 00:43

UPDATE

Prabowo Instruksikan GSN Bikin Gerakan Nyata Bantu Rakyat

Minggu, 03 November 2024 | 01:51

Purnomo Yusgiantoro Center Apresiasi Kebijakan Swasembada Energi

Minggu, 03 November 2024 | 01:31

DPR Tinjau Kebocoran Penerimaan Negara di Sektor SDA

Minggu, 03 November 2024 | 01:11

Bakamla Asah Kemampuan di Perairan Teluk Ambon

Minggu, 03 November 2024 | 00:50

Prabowo Ingatkan Anak Buah Menteri Jangan Sering ke Luar Negeri

Minggu, 03 November 2024 | 00:30

Telkom Tingkatkan Kepedulian Karyawan Lewat Program Ayo BerAKSI

Minggu, 03 November 2024 | 00:10

Dari Menteri Hingga Bupati Siap Gunakan Maung

Sabtu, 02 November 2024 | 23:46

Rosan Pastikan GSN Lembaga Non-Politik

Sabtu, 02 November 2024 | 23:15

China Diam-dian Bangun Kapal Induk Misterius, Untuk Apa?

Sabtu, 02 November 2024 | 22:50

Erick Thohir Yakin Target Setoran Dividen BUMN Rp90 Triliun Bakal Tercapai Tahun Ini

Sabtu, 02 November 2024 | 22:30

Selengkapnya