Berita

Idrus Marham/RMOL

Politik

Arsjad dan Rosan Siratkan Pesan Damai Usai Pemilu

JUMAT, 12 APRIL 2024 | 19:00 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Kemesraan yang ditampilkan Ketua TPN Ganjar-Mahfud, Arsjad Rasjid, dan Ketua TKN Prabowo-Gibran, Rosan Roeslani, menunjukkan bahwa keduanya ingin membawa pesan damai, usai bersaing pada Pemilu 2024.

Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai Golkar, Idrus Marham, di Jakarta, Jumat (12/4), menuturkan, kemesraan kedua tokoh itu bukan sebatas karena sama-sama berprofesi sebagai pengusaha dan sama-sama di Kadin.

"Mereka memang bersahabat sejak lama," kata Idrus Marham kepada wartawan.

Menurutnya, yang membuat keduanya akur, karena ingin memberi contoh kepada masyarakat agar dapat berdamai usai persaingan Pemilu 2024 tuntas.

"Suasana harus cair, dan saya kira ini contoh yang baik. Memberikan pesan kepada kita semua bahwa mari kita melihat ke depan," ujarnya.

Populer

Prabowo Perintahkan Sri Mulyani Pangkas Anggaran Seremonial

Kamis, 24 Oktober 2024 | 01:39

KPK Usut Keterlibatan Rachland Nashidik dalam Kasus Suap MA

Jumat, 25 Oktober 2024 | 23:11

Pemuda Katolik Tolak Program Transmigrasi di Papua

Rabu, 30 Oktober 2024 | 07:45

Akbar Faizal Sindir Makelar Kasus: Nikmati Breakfast Sebelum Namamu Muncul ke Publik

Senin, 28 Oktober 2024 | 07:30

Muncul Petisi Agus Salim Diminta Kembalikan Uang Donasi

Rabu, 23 Oktober 2024 | 02:22

Bahlil Tunjukkan Kesombongan pada Prabowo

Jumat, 25 Oktober 2024 | 13:37

Petisi Cabut Donasi Agus Salim Diteken Lebih dari 125 Ribu Orang

Kamis, 24 Oktober 2024 | 00:43

UPDATE

Prabowo Bareng Gibran Hadir di Deklarasi GSN

Sabtu, 02 November 2024 | 15:47

Komisi V Ingatkan Peningkatan Pelayanan Sarana Prasarana Menjelang Nataru

Sabtu, 02 November 2024 | 15:37

Harga CPO Meroket ke Level Tertinggi di Awal Bulan

Sabtu, 02 November 2024 | 15:09

Jenazah Kebakaran Pabrik Pakan Ternak Belum Berhasil Diidentifikasi

Sabtu, 02 November 2024 | 14:50

Lagi Santai Ngopi, Prajurit TNI Dikeroyok Ormas di Jaksel

Sabtu, 02 November 2024 | 14:30

BKPM Bidik Investasi Rp1.900 Triliun di 2025 dari Sektor Ini

Sabtu, 02 November 2024 | 14:29

Saham Eropa Menghijau, Indeks DAX Bangkit 0,93 Persen

Sabtu, 02 November 2024 | 14:04

Tumpukan Duit Judi Slot

Sabtu, 02 November 2024 | 13:54

3 Tersangka Baru Judi Slot8278 Terancam Penjara 20 Tahun

Sabtu, 02 November 2024 | 13:39

Tak Hanya iPhone 16, Pemerintah Juga Bakal Blokir IMEI Google Pixel

Sabtu, 02 November 2024 | 13:14

Selengkapnya