Berita

Tangkapan layar kanal pemilu2024.kpu.go.id/Rep

Politik

Sirekap Sudah 50 Persen Jumlah TPS, Prabowo-Gibran Raih 29,1 Juta Suara

JUMAT, 16 FEBRUARI 2024 | 07:56 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Hingga Jumat (16/2) pukul 07.45 WIB, hasil penghitungan suara yang masuk Sistem Informasi Rekapitulasi (Sirekap) KPU sudah mencapai 50 persen dari jumlah tempat pemungutan suara (TPS) di seluruh Indonesia.

Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) terus mencatat hasil perolehan suara 3 pasangan calon presiden dan calon wakil presiden secara update melalui kanal pemilu2024.kpu.go.id yang juga bisa diakses publik.

Kantor Berita Politik RMOL mendapati pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka masih mendominasi perolehan suara signifikan dibanding Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar dan Ganjar Pranowo-Mahfud MD.

Dari 407.369 atau sekitar 49,48 persen dari total 823.236 TPS, Prabowo-Gibran meraup 29.194.305 atau sekitar 56,87 persen.

Sedang pasangan Anies-Muhaimin hingga pagi ini baru memperoleh 12.971.875 suara atau sekitar 25,27 persen.

Sementara pasangan Ganjar-Mahfud paling rendah, yakni 9.167.513 atau 17,86 persen.

Populer

Jokowi Kumpulkan Kapolda Hingga Kapolres Jelang Apel Akbar Pasukan Berani Mati, Ada Apa?

Kamis, 12 September 2024 | 11:08

Diamnya 4 Institusi Negara Jadi Tanda Akun Fufufafa Milik Gibran

Minggu, 15 September 2024 | 08:14

Soal Video Winson Reynaldi, Pemuda Katolik: Maafkan Saja, Dia Tidak Tahu Apa yang Dia Perbuat!

Senin, 09 September 2024 | 22:18

Petunjuk Fufufafa Mengarah ke Gibran Makin Bertebaran

Kamis, 12 September 2024 | 19:48

Prabowo Bisa Ajukan Penghentian Wapres Gibran Setelah 20 Oktober

Minggu, 15 September 2024 | 10:26

KAHMI Kumpulan Intelektual Banci?

Sabtu, 14 September 2024 | 14:45

Jagoan PDIP di Pilkada 2024 Berpeluang Batal, Jika….

Minggu, 08 September 2024 | 09:30

UPDATE

TPPO Masih Marak, BP2MI Gagal Jalankan Tugas

Senin, 16 September 2024 | 23:50

Megawati Ulas Perjalanan Hubungan RI-Rusia Sejak Era Bung Karno

Senin, 16 September 2024 | 23:26

Prabowo Tantang RK-Suswono Menangkan Pilgub Jakarta

Senin, 16 September 2024 | 23:03

Ingatkan Pidato Bung Karno di PBB Tahun 1960, Megawati: Hukum Internasional Jangan Jadi Alat Hegemoni

Senin, 16 September 2024 | 22:59

Bang Doel: Ngapain jadi Gubernur DKI Kalau Gak Perhatiin Persija!

Senin, 16 September 2024 | 22:48

Polisi Kejar Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Keliling di Sumbar

Senin, 16 September 2024 | 22:28

Pelari Sumut Nella Agustin Pecahkan Dua Rekor Lari Gawang 400 Meter

Senin, 16 September 2024 | 22:22

Pendirian Kampus St Peterburg University di Indonesia Semakin Terbuka

Senin, 16 September 2024 | 22:04

CSPS SKSG UI Siapkan Gagasan Besar untuk Prabowo yang bukan 'Omon-omon'

Senin, 16 September 2024 | 21:42

Sukses Rakerwil Jakarta, BEM KSI Serukan Pilkada Damai

Senin, 16 September 2024 | 21:36

Selengkapnya