Berita

Calon Anggota DPD RI, H Dedi Iskandar Batubara/Net

Politik

Dedi Iskandar Teratas, Ini Perolehan Suara 21 Calon DPD Sumut

JUMAT, 16 FEBRUARI 2024 | 05:48 WIB | LAPORAN: WIDODO BOGIARTO

Calon petahana Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI asal Sumatera Utara Dedi Iskandar Batubara meraih perolehan suara tertinggi perhitungan suara sementara Pemilu 2024.

Berdasarkan data dari real count dari situs pemilu2024.kpu.go.id pada Kamis (15/2) pukul 20.17 WIB, perolehan suara Dedi sudah mencapai 96.716 suara atau 11,28 persen.

Berikutnya diikuti oleh Pdt Penrad Siagian 58.095 suara atau 6,77 persen, kemudian urutan ketiga H Faisal Amri dengan suara sebanyak 57.901 atau 6,75 persen, kemudian Muhammad Nuh dengan perolehan 55.759 atau 6,5 persen.

Dikutip dari Kantor Berita RMOLSumut, perolehan suara masih dapat berubah dimana jumlah suara yang masuk yang dihitung masih 14.750 dari 45.875 TPS atau 32,15 persen.

Berikut perolehan suara 21 calon DPD RI asal Sumut

1. Ir. Abdon Nababan 27.342 suara

2. H. Albiner Sitompul, S.I.P., M.A.P. 34.896 suara

3. Andi Junianto Barus, S.H., M.H. 23.315 suara

4. Dr. Badikenita Br Sitepu, S.E., S.H., M.Si. 55.121 suara

5. Bahrul 'Ulum Harahap, S.Fil.I., M.Pd. 43.616 suara

6. Darwis H. Harahap, S.P. 35.641 suara

7. Ust. Dr. H. Dedi Iskandar Batubara, S.Sos., S.H., M.S.P., M.H., C.I.R.B.C., C.W.C. 96.716 suara

8. Emsah Perangin Angin, S.P. 30.087 suara

9. H. Faisal Amri, S.Ag., M.Ag. 57.901 suara

10 Dr. Ikhwaluddin Simatupang, S.H., M.Hum. 30.550 suara

11. Iskandar Sembiring 26.663 suara

12. Joko Susilo, A.Md. 30.474 suara

13 M. Firman Shah, S.H. 25.592 suara

14. KH Muhammad Nuh, M.S.P. 55.759 suara

15. Dr. Parlindungan Purba, S.H., M.M. 52.687 suara

16. Parulian Siregar, M.A. 31.530 suara

17 Pdt. Penrad Siagian, S.Th., M.Si., Teol. 58.059 suara

18 Ust. Rafdinal, S.Sos., M.A.P. 34.928 suara

19. Sabam Parulian Parsaoran Manalu, S.E., M.A.P. 49.476 suara

20. Samulya Surya Indra, S.P. 24.977 suara

21. Sukadi 31.892 suara.



Populer

Pesawat Nepal Jatuh, Hanya Satu Orang yang Selamat

Rabu, 24 Juli 2024 | 15:16

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

Pimpinan DPRD hingga Ketua Gerindra Sampang Masuk Daftar 21 Tersangka Korupsi Dana Hibah Jatim

Selasa, 16 Juli 2024 | 19:56

KPK Bakal Audit Semua Rumah Sakit Telusuri Dugaan Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:51

Kantor Rahim di Depok Ternyata Rumah Tinggal, Begini Kondisinya

Rabu, 17 Juli 2024 | 11:05

UPDATE

LKPP Dorong UMKK di NTT Masuki Pasar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

Jumat, 26 Juli 2024 | 22:07

Dubes Terpilih AS Kamala Lakhdhir Ngaku Senang Ditugaskan di Indonesia

Jumat, 26 Juli 2024 | 22:06

Sofyan Tan: Hindari Pinjol dan Judi Online dengan 4 Pilar Kebangsaan

Jumat, 26 Juli 2024 | 22:00

Iklan Judi Online Racuni Masyarakat, Ini Langkah Konkret Kominfo

Jumat, 26 Juli 2024 | 21:53

Ikut Sekolah Pemimpin Perubahan, Gus Nung Makin Pede Tarung di Jepara

Jumat, 26 Juli 2024 | 21:52

Nasfryzal Carlo Ingin Fokus Perkuat Kearifan Lokal

Jumat, 26 Juli 2024 | 21:35

Bawaslu Berhasil Raih WTP Kesembilan Kali dari BPK

Jumat, 26 Juli 2024 | 21:27

PAN Tak Ambil Pusing Soal Tarik-Menarik RK di Jakarta atau Jabar

Jumat, 26 Juli 2024 | 21:08

PPATK: 1.160 Anak di Bawah 11 Tahun Main Judi Online

Jumat, 26 Juli 2024 | 21:07

Jajaki Dukungan PKB di Pilkada Medan, Prof Ridha Temani Cak Imin Jalan Sore di Berastagi

Jumat, 26 Juli 2024 | 21:01

Selengkapnya