Berita

Anies Baswedan dan Prabowo Subianto/RMOL

Politik

DEBAT PILPRES 2024

Soal Pendidikan, Prabowo Banyak Sependapat dengan Anies

MINGGU, 04 FEBRUARI 2024 | 20:49 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Calon Presiden Nomor Urut 2, Prabowo Subianto, setuju dengan pendapat Capres Nomor Urut 1, Anies Baswedan, dalam perspektif pendidikan. Hal itu terungkap pada debat pamungkas Capres, di JCC, Senayan, Minggu malam (4/2).

Menurutnya, jawaban Anies soal permasalahan pendidikan sangat baik, dan dia memuji Anies yang mantan gubernur DKI Jakarta serta pernah menjabat sebagai menteri pendidikan itu.

“Secara objektif saya menilai jawaban-jawaban Pak Anies baik, bagus, relevan, dan saya setuju dengan itu, maklum beliau mantan menteri pendidikan,” kata Prabowo.


“Siap bapak,” sergah Anies.

Prabowo juga menuturkan, Anies memiliki pengetahuan di bidang pendidikan dan permasalahan di dalamnya, sehingga dia sepakat apa saja solusi yang ditawarkan Anies.

Sistem pendidikan ke depan, kata dia, harus diperbaiki, lantaran banyak terjadi kebocoran di tingkat desa.

Menteri Pertahanan RI itu juga sepakat untuk mengaudit dan introspeksi diri terhadap permasalahan sistem pendidikan.

“Jadi kita harus koreksi diri kita, harus audit, dan di mana sistem yang kurang baik kita perbaiki. Kita harus berani perbaiki sistem yang kurang baik,” tutupnya.

Populer

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

UPDATE

Energi Bersih Semakin Diminati Sektor Industri dan Bisnis

Jumat, 23 Januari 2026 | 20:09

Relawan Bara JP Hapus Nama Jokowi

Jumat, 23 Januari 2026 | 19:52

Pengelola Apartemen Jakarta Utara Bantu Polisi Putus Rantai Peredaran Narkoba

Jumat, 23 Januari 2026 | 19:24

Produk Warga Binaan Didorong Masuk Kopdes Merah Putih

Jumat, 23 Januari 2026 | 19:01

Wamenkomdigi Tegaskan Jaringan di Sumbar dan Sumut Hampir Pulih 100 Persen

Jumat, 23 Januari 2026 | 18:52

Sinergi untuk Akselerasi, Bank Mandiri Dorong Penguatan Ekonomi Kerakyatan dan UMKM

Jumat, 23 Januari 2026 | 18:45

Raja Maroko Puji Soliditas Nasional di Piala Afrika 2025

Jumat, 23 Januari 2026 | 18:27

Iran Batasi Akses Internet demi Putus Komando Teroris Asing ke Perusuh

Jumat, 23 Januari 2026 | 18:05

Kasus Kuota Haji: Dito Ariotedjo Ungkap hanya Ditanya Satu Pertanyaan Soal Fuad Hasan

Jumat, 23 Januari 2026 | 17:59

Kongres XXII: Sujahri-Amir Tidak Sah Pimpin GMNI

Jumat, 23 Januari 2026 | 17:43

Selengkapnya