Berita

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi/Net

Politik

Kemlu Buka Suara Soal Isu Mundurnya Menlu Retno

MINGGU, 04 FEBRUARI 2024 | 19:27 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Kementerian Luar Negeri RI (Kemlu RI) buka suara perihal isu mundurnya Menteri Luar Negeri Retno Marsudi dari kabinet Presiden Joko Widodo.

Jurubicara Kemlu RI, Lalu Muhammad Iqbal menegaskan terdapat banyak hal yang menjadi perhatian serius Menlu Retno saat ini, khususnya dalam isu Palestina.

"Menlu RI masih fokus dan sibuk  menangani kepentingan Indonesia di luar negeri. Sedang banyak yang perlu perhatian serius, seperti isu Palestina. Agenda beliau memang sangat padat," kata Lalu dalam keterangannya pada Minggu (4/2).

Isu mundurnya Menlu Retno santer terdengar di tengah goyahnya Kabinet Indonesia Maju (KIM).

Selain Menlu Retno, terdapat sejumlah nama menteri yang disebut-sebut akan mundur dari jajaran kabinet, termasuk Menteri Keuangan Sri Mulyani hingga Menteri PUPR Basuki Hadimuljono.

Kendati begitu, Presiden Jokowi menepis isu tersebut dengan menegaskan bahwa kabinetnya solid.

Populer

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Usia Pensiun TNI Bakal Diperpanjang, Ketum PEPABRI: Kalau 58 Tahun Kan Masih Lucu-Lucunya

Senin, 10 Maret 2025 | 19:58

UPDATE

Polri Gandeng INASSOC Sosialisasikan Aturan Penggunaan Airsoft Gun

Jumat, 14 Maret 2025 | 15:34

Wamenkop Ferry Juliantono Ingin Gapoktan Naik Kelas

Jumat, 14 Maret 2025 | 15:33

Kontrol Sipil ke Militer Harus Objektif, Jangan Pragmatis

Jumat, 14 Maret 2025 | 15:23

Warga Jakarta Diminta Waspada Cuaca Ekstrem

Jumat, 14 Maret 2025 | 15:12

Hasto Siap Sampaikan Eksepsi Pekan Depan

Jumat, 14 Maret 2025 | 14:51

Sidang Perdana Duterte di ICC, Momen Bersejarah bagi Keadilan Internasional

Jumat, 14 Maret 2025 | 14:30

Polisi Ungkap Motif Pembunuhan Ibu dan Anak di Tambora

Jumat, 14 Maret 2025 | 14:23

Anggaran Makan Bergizi Gratis Naik dari Rp71 Triliun Jadi Rp171 Triliun

Jumat, 14 Maret 2025 | 14:17

Pengamat: Bagaimana Mungkin Seorang Teddy Dilantik jadi Seskab?

Jumat, 14 Maret 2025 | 13:59

Korsleting Baterai Jadi Penyebab Kebakaran Air Busan

Jumat, 14 Maret 2025 | 13:54

Selengkapnya