Berita

Lambang MIND ID/Net

Bisnis

Grup MIND ID, PT Inalum Dongkrak Produksi Alumunium Hingga 274 Ribu Ton

SELASA, 09 JANUARI 2024 | 17:48 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Hilirisasi menjadi komitmen bagi BUMN Holding Industri Pertambangan MIND ID atau Mining Industry Indonesia, dalam menjalankan amanah pemerintah untuk mendorong kesejahteraan masyarakat lewat pengadaan lapangan kerja, khususnya bagi warga di sekitar wilayah operasional perusahaan.

Sekretaris Perusahaan MIND ID, Heri Yusuf menjelaskan bahwa hilirisasi industri pertambangan dapat memperkuat struktur industri, hingga memberikan nilai lebih untuk Indonesia. Dengan demikian, MIND ID juga akan mampu menyediakan lapangan pekerjaan.

"Melalui hilirisasi juga Grup MIND ID mendorong kesejahteraan masyarakat lewat adanya lapangan kerja khususnya bagi warga di sekitar wilayah operasional perusahaan," ujarnya kepada wartawan, Selasa (9/1).


Sebagai langkah nyata, anggota MIND ID, PT Indonesia Asahan Aluminium atau Inalum (Persero) meningkatkan target produksi aluminium pada 2024 mencapai 274.140 ton dari tahun sebelumnya yang hanya sebesar 250.000 ton. Produksi terbagi dalam 3 kategori, yaitu Ingot, Alloy, dan Billet yang diprioritaskan untuk pasar dalam negeri.

“Target produksi Ingot untuk tahun ini mencapai 197.407 ton, sementara Alloy sebanyak 39.420 ton, dan Billet sebesar 29.237 ton,” ujar Heri.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

BSI Tutup 2025 dengan Syukur dan Spirit Kemanusiaan

Kamis, 01 Januari 2026 | 18:11

KUHP Baru Hambat Penuntasan Pelanggaran HAM Berat

Kamis, 01 Januari 2026 | 18:10

TNI AL Gercep Selamatkan Awak Speedboat Tenggelam di Perairan Karimun

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:58

BNPB Laporkan 1.050 Huntara Selesai Dibangun di Aceh

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:55

Indonesia Menjadi Presiden HAM PBB: Internasionalisme Indonesia 2.O

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:51

Prabowo Ungkap Minat Swasta Manfaatkan Endapan Lumpur Bencana Aceh

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:46

YLBHI: Pasal-pasal di KUHP Baru Ancam Kebebasan Berpendapat

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:39

Satgas Pemulihan Bencana Harus Hadir di Lapangan Bukan Sekadar Ruang Rapat

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:19

Saatnya Indonesia Mengubah Cara Mengelola Bencana

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:11

Purbaya Klaim Ekonomi Membaik, Tak Ada Lagi Demo di Jalan

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:11

Selengkapnya