Berita

Caleg PDIP Once Mekel diserbu simpatisan Ganjar-Mahfud/RMOL

Politik

Once Mekel Diserbu Simpatisan Ganjar-Mahfud

MINGGU, 07 JANUARI 2024 | 18:56 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Suasana lokasi debat calon presiden (capres) kedua, khususnya di pintu utama Hall Istora Senayan, Jakarta Pusat, diramaikan dengan kehadiran selebritisyang terjun ke dunia politik.

Pantauan Kantor Berita Politik RMOL di lokasi, simpatisan pasangan calon presiden dan calon wakil presiden (capres-cawapres) nomor urut 3, Ganjar Pranowo-Mahfud MD terkaget-kaget melihat kedatangan mantan vokalis grup band Dewa 19, Once Mekel.

Once langsung diserbu oleh ratusan simpatisan Ganjar-Mahfud yang tengah meneriakkan yel-yel. Mereka menghampiri Once yang dibatasi pagar besi.


"Ada Mas Once. Selamat datang Mas," teriak simpatisan.

Dalam kesempatan itu, Once menyapa para simpatisan yang antusias bertemu dengannya. Bahkan, beberapa meminta berswafoto.

Setelah itu, Once mengajak para simpatisan untuk menyampaikan pilihan politik mereka di Pilpres 2024.

"Pilih nomor berapa? tanya Once yang disambut teriakan "pilih nomor tiga".



Populer

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Jokowi Sulit Mengelak dari Tuduhan Ijazah Palsu

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:15

UPDATE

Hamas Sepakat Lucuti Senjata dengan Syarat

Jumat, 23 Januari 2026 | 10:15

DPR Mulai RDPU Calon Deputi Gubernur Bank Indonesia

Jumat, 23 Januari 2026 | 10:09

Megawati Rayakan Ultah ke-79 di Istana Batu Tulis

Jumat, 23 Januari 2026 | 10:02

Iran Tuding Media Barat Rekayasa Angka Korban Protes demi Tekan Teheran

Jumat, 23 Januari 2026 | 10:02

IHSG Rebound; Rupiah Menguat ke Rp16.846 per Dolar AS

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:59

Gaya Top Gun Macron di Davos Bikin Saham Produsen Kacamata iVision Melonjak

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:47

Sekolah di Jakarta Terapkan PJJ Akibat Cuaca Ekstrem

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:42

Ini Respons DPP Partai Ummat Pascaputusan PTUN dan PN Jaksel

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:34

Purbaya Siapkan Perombakan Besar di Ditjen Pajak demi Pulihkan Kepercayaan Publik

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:29

Menlu Sugiono: Board of Peace Langkah Konkret Wujudkan Perdamaian Gaza

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:17

Selengkapnya