Berita

Ilustrasi Covid-19/Net

Nusantara

Kasus Covid-19 Tembus Ratusan, Dinkes DKI: Masih Terkendali

MINGGU, 17 DESEMBER 2023 | 13:07 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Meskipun status pandemi sudah dicabut dan sudah berubah menjadi endemi, penyebaran Covid-19 masih harus terus diwaspadai.

Kepala Seksi Surveilans Epidemiologi dan Imunisasi Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta, Ngabila Salama menyebut, kasus positif Covid-19 di Jakarta pekan ini kembali naik sekitar 200 kasus per hari.

"Meski begitu kondisi masih sangat terkendali," kata Ngabila saat dikonfirmasi Kantor Berita Politik RMOL, Minggu (17/12).


Ngabila menjelaskan, 90 persen kasus positif di Jakarta adalah berstatus OTG alias orang tanpa gejala atau bergejala ringan yang memerlukan isolasi mandiri 3-5 hari.

Sementara itu pemakaian tempat tidur di rumah sakit untuk Covid-19 hanya sekitar 5 persen dari total tempat tidur yang disediakan.

Dinas Kesehatan pun mengajak seluruh masyarakat yang belum melaksanakan vaksin untuk segera mendatangi fasilitas kesehatan. Pemberian vaksin ini tidak dipungut biaya.

"Ayo vaksin Covid-19 untuk usia 18 tahun ke atas selagi gratis. Jumlah vaksinnya banyak di Jakarta ada 16 ribu dosis dan di Indonesia jumlahnya mencukupi," imbau Ngabila.

Meski tren kasus Covid-19 kembali naik di Indonesia, namun pemerintah belum mengarah kepada Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) sebagaimana diterapkan  di masa pandemi Covid-19 lalu.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya