Berita

Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Ahmad Ramadhan/Net

Presisi

Densus 88 Tangkap 8 Teroris Jaringan JI di Jateng

KAMIS, 14 DESEMBER 2023 | 19:04 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Aksi pemberantasan tindak pidana terorisme terus digencarkan, kali ini Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri menangkap total 8 tersangka teroris di wilayah Jawa Tengah, pada Kamis (14/12).

Adapun inisial mereka adalah WH, SW, TN, SP, SY, HR, MY, SD, dan TB.

Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) Polri Brigjen Ahmad Ramadhan mengatakan bila para tersangka diduga terafiliasi dengan kelompok teror Jemaah Islamiyah (JI).

"Dilakukan penangkapan jaringan teror Jamaah Islamiyah  sebanyak 8 orang," kata Ramadhan ujarnya dalam keterangan tertulis.

Lanjut Ramadhan, mereka ditangkap di wilayah yang berbeda yakni di Sukoharjo, Sragen, Klaten dan Boyolali.

Tidak hanya menangkap 8 orang, polisi juga menyita sejumlah barang bukti diantaranya 6 senjata api laras pendek, 10 pucuk PCP ( senjata gas) kaliber 6 mm dan 8 mm, 2 anak panah crossbow, 70 butir amunisi untuk laras panjang (siap pakai), 107 butir amunisi tipe 3,8 untuk laras pendek, dan 69 butir amunisi tipe 9,9 untuk laras pendek.

Namun, saat ditanya soal peran para tersangka, Ramadhan masih belum membeberkan lebih jauh karena masih melakukan pemeriksaan mendalam.

Populer

Pesawat Nepal Jatuh, Hanya Satu Orang yang Selamat

Rabu, 24 Juli 2024 | 15:16

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

KPK Bakal Audit Semua Rumah Sakit Telusuri Dugaan Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:51

Kantor Rahim di Depok Ternyata Rumah Tinggal, Begini Kondisinya

Rabu, 17 Juli 2024 | 11:05

Duet Airin-Rano Karno Tak Terbendung di Pilkada Banten

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:23

UPDATE

Sabotase Kereta Cepat Jelang Pembukaan Olimpiade Paris, PM Prancis: Ini Dilakukan Terencana

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:47

Banyak Hadiah Menarik Pertamina di Booth dalam Event GIIAS 2024

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:37

Kabar Deklarasi Anies-Zaki, Golkar: Hoax!

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:15

Ekonomi Lesu, Laba Industri China Justru Naik 3,6 Persen

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:07

Putri Suku Oburauw Catar Akpol: Saya Busur Panah untuk Adik-adik

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:58

Kuasa Hukum Dini: Hakim Persidangan Greg Tannur Berat Sebelah

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:35

Dimyati Masih Ngarep Golkar dan PDIP Gabung

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:10

Menyusul TNI, Polri Rotasi 6 Kapolda Jelang Pilkada

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:32

Masih Cair, Peluang Jusuf Hamka di Pilkada Jakarta Masih Terbuka

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:31

4 Pangdam Dirotasi Jelang Pilkada, Ajudan Jokowi jadi Pangdam Brawijaya

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:13

Selengkapnya