Berita

Pelantikan Ketua DPW PRP Papua Barat Yugga Tri Surahman, di Hotel Swiss Bel Hotel Manokwari, Jumat (8/12)/Ist

Politik

PRP: Organisasi Harus Solid untuk Merawat Budaya dan Majukan Masyarakat

JUMAT, 08 DESEMBER 2023 | 20:13 WIB | LAPORAN: YUDHISTIRA WICAKSONO

Kehadiran organisasi Perhimpunan Rakyat Progresif (PRP), memberikan arti tersendiri bagi masyarakat Papua Barat dalam mencari solusi dari persoalan yang dihadapi.

Begitu dikatakan Yugga Tri Surahman, usai dilantik menjadi Ketua DPW PRP Papua Barat di Hotel Swiss Bel Hotel Manokwari, Jumat (8/12).

"Saat ini kita dihadapkan dengan berbagai banyak isu persoalan, mulai dari pendidikan, kesenjangan sosial dan ekonomi yang belum merata di tanah Papua Barat," ujar Yugga.

Yugga menyampaikan, saat ini memang pemerintah pusat maupun tingkat daerah terus berbenah diri, memperbaiki semua yang menjadi kebutuhan masyarakat khususnya di tanah Papua.

Katanya, pemerintah pusat dan daerah terus menggandeng organisasi kemasyarakatan guna ikut serta membangun masyarakat yang kuat dan kokoh, membangkitkan semangat merah putih agar mendapatkan kehidupan yang layak dilihat dari semua aspek.

Untuk itu, lanjutnya, pentingnya organisasi yang kuat dan kokoh serta harus bersinergi dengan masyarakat baik di daerah perkotaan sampai ke pelosok daerah.

"Penting pula organisasi harus memiliki solidaritas yang kuat dan kokoh dalam memelihara sebuah kebudayaan dan politik pendidikan yang mengarah pada masyarakat yang maju," pungkasnya.

Populer

Pesawat Nepal Jatuh, Hanya Satu Orang yang Selamat

Rabu, 24 Juli 2024 | 15:16

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

KPK Bakal Audit Semua Rumah Sakit Telusuri Dugaan Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:51

Kantor Rahim di Depok Ternyata Rumah Tinggal, Begini Kondisinya

Rabu, 17 Juli 2024 | 11:05

Duet Airin-Rano Karno Tak Terbendung di Pilkada Banten

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:23

UPDATE

Sabotase Kereta Cepat Jelang Pembukaan Olimpiade Paris, PM Prancis: Ini Dilakukan Terencana

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:47

Banyak Hadiah Menarik Pertamina di Booth dalam Event GIIAS 2024

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:37

Kabar Deklarasi Anies-Zaki, Golkar: Hoax!

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:15

Ekonomi Lesu, Laba Industri China Justru Naik 3,6 Persen

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:07

Putri Suku Oburauw Catar Akpol: Saya Busur Panah untuk Adik-adik

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:58

Kuasa Hukum Dini: Hakim Persidangan Greg Tannur Berat Sebelah

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:35

Dimyati Masih Ngarep Golkar dan PDIP Gabung

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:10

Menyusul TNI, Polri Rotasi 6 Kapolda Jelang Pilkada

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:32

Masih Cair, Peluang Jusuf Hamka di Pilkada Jakarta Masih Terbuka

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:31

4 Pangdam Dirotasi Jelang Pilkada, Ajudan Jokowi jadi Pangdam Brawijaya

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:13

Selengkapnya