Berita

Anggota DPR RI periode 2014-2019, Syarief Bastaman

Politik

Partisipasi Pemilih Tinggi, Meski Sering Dikecewakan Pemimpin yang Dipilih

JUMAT, 08 DESEMBER 2023 | 00:14 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Partisipasi pemilih di Indonesia terhitung tinggi. Angkanya mencapai 81,97 persen. Itu menjadi cermin besarnya kepedulian masyarakat terhadap kelanjutan kepemimpinan nasional yang akan menentukan masa depan bangsa.

Demikian disampaikan Anggota DPR RI periode 2014-2019, Syarief Bastaman, dalam keterangannya yang diterima Kantor Berita RMOLJabar, Kamis (7/12).

“Itu juga mencerminkan besarnya energi bangsa yang bisa digunakan untuk memajukan bangsa. Besarnya kekuatan civil society,” kata sosok yang kerap disapa Kang Iif itu.

Sayangnya, lanjut Kang Iif, masyarakat sering dibuat kecewa oleh para elite politik atau pemimpin mereka.

"Masyarakat sering di-PHP. Mereka menitipkan harapan mereka pada para pemimpin yang mereka anggap bakal menjadi suri tauladan dalam membangun budaya demokrasi di tanah air serta  mensejahterakan rakyat," tutup pengusaha asal Kota Tasikmalaya itu.

Saat ini Pemilu serentak 2024 tengah memasuki masa kampanye. Para pasangan calon presiden dan wakil presiden maupun calon anggota legislatif mulai menebar janji demi meraup suara yang mereka butuhkan untuk terpilih pada pesta demokrasi tahun depan.

Populer

Pesawat Nepal Jatuh, Hanya Satu Orang yang Selamat

Rabu, 24 Juli 2024 | 15:16

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

KPK Bakal Audit Semua Rumah Sakit Telusuri Dugaan Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:51

Kantor Rahim di Depok Ternyata Rumah Tinggal, Begini Kondisinya

Rabu, 17 Juli 2024 | 11:05

Duet Airin-Rano Karno Tak Terbendung di Pilkada Banten

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:23

UPDATE

Sabotase Kereta Cepat Jelang Pembukaan Olimpiade Paris, PM Prancis: Ini Dilakukan Terencana

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:47

Banyak Hadiah Menarik Pertamina di Booth dalam Event GIIAS 2024

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:37

Kabar Deklarasi Anies-Zaki, Golkar: Hoax!

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:15

Ekonomi Lesu, Laba Industri China Justru Naik 3,6 Persen

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:07

Putri Suku Oburauw Catar Akpol: Saya Busur Panah untuk Adik-adik

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:58

Kuasa Hukum Dini: Hakim Persidangan Greg Tannur Berat Sebelah

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:35

Dimyati Masih Ngarep Golkar dan PDIP Gabung

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:10

Menyusul TNI, Polri Rotasi 6 Kapolda Jelang Pilkada

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:32

Masih Cair, Peluang Jusuf Hamka di Pilkada Jakarta Masih Terbuka

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:31

4 Pangdam Dirotasi Jelang Pilkada, Ajudan Jokowi jadi Pangdam Brawijaya

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:13

Selengkapnya