Berita

Capres Anies Baswedan saat bertemu suporter PSM Makassar/Ist

Politik

Janji Bangun Stadion Internasional di Makassar, Anies Ingin Sentil Kelompok Pesimistis

MINGGU, 19 NOVEMBER 2023 | 16:00 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Sukses membangun Jakarta International Stadium (JIS) yang megah, Capres Nomor Urut 1, Anies Baswedan, terpacu membangun stadion bertaraf internasional di kota-kota lain di Indonesia.

Salah satu yang dijanjikan Capres Koalisi Perubahan untuk Persatuan itu adalah Mattoangin International Stadium, di Makassar, Sulawesi Selatan.

"Tugas kita adalah mengingatkan oran-orang yang pesimistis, bahwa kita bisa membangun stadion bertaraf internasional di Makassar ini," sindir Anies, lewat keterangan resmi, di Jakarta, Minggu (19/11).


Nantinya Mattoangin International Stadium akan dibangun dengan konsep green building dan mampu menampung hingga 40 ribu penonton.

"Kami biasa bekerja dalam senyap. Dulu di Jakarta kami membangun JIS setelah dua tahun dilantik, kami langsung kerjakan. Justru setelah pandemi selesai, warga Jakarta kaget, ada bangunan baru yang berdiri di tengah-tengah mereka," tutur Anies.

Soal kendala dan hambatan pembangunan stadion yang dipandang berbelit-belit, Capres yang diusung Partai Nasdem, PKS dan PKB, itu justru optimistis dan percaya diri. Baginya tidak ada masalah yang tak bisa dicarikan solusi.

"Dulu kami membangun stadion di Jakarta juga disikapi pesimistis oleh berbagai pihak. Mulai persoalan lahan yang dianggap bermasalah, soal anggaran yang dinilai tidak ada, tapi dengan pendekatan dialog, semua bisa terselesaikan," tandas Anies.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

UPDATE

Bakamla Kirim KN. Singa Laut-402 untuk Misi Kemanusiaan ke Siau

Jumat, 09 Januari 2026 | 05:40

Intelektual Muda NU: Pelapor Pandji ke Polisi Khianati Tradisi Humor Gus Dur

Jumat, 09 Januari 2026 | 05:22

Gilgamesh dan Global Antropogenik

Jumat, 09 Januari 2026 | 04:59

Alat Berat Tiba di Aceh

Jumat, 09 Januari 2026 | 04:45

Program Jatim Agro Sukses Sejahterakan Petani dan Peternak

Jumat, 09 Januari 2026 | 04:22

Panglima TNI Terima Penganugerahan DSO dari Presiden Singapura

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:59

Ramadhan Pohan, Pendukung Anies yang Kini Jabat Anggota Dewas LKBN ANTARA

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:45

Mengawal Titiek Soeharto

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:25

Intelektual Muda NU Pertanyakan Ke-NU-an Pelapor Pandji Pragiwaksono

Jumat, 09 Januari 2026 | 02:59

Penampilan TNI di Pakistan Day Siap Perkuat Diplomasi Pertahanan

Jumat, 09 Januari 2026 | 02:42

Selengkapnya