Berita

Presiden Joko Widodo dan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri/Net

Politik

Tepis Isu Keretakan, Sekjen PDIP: Komunikasi Mega-Jokowi Sudah 20 Tahun

SABTU, 28 OKTOBER 2023 | 09:26 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Isu keretakan hubungan antara Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri dan Presiden Joko Widodo ditepis elite PDIP.

Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDIP, Hasto Kristiyanto mengklaim, komunikasi keduanya sudah terjalin sejak 20 tahun silam dan masih baik hingga kini.

"Ya komunikasinya kan berjalan, selama 20 tahun membuktikan bagaimana (menjadikan) Pak Jokowi sebagai Walikota Solo dua periode, sebagai Gubernur, sebagai presiden dua periode," kata Hasto dalam keterangannya, Sabtu (28/10).

Politisi asal Yogyakarta ini mengungkapkan, Megawati selalu memberi perhatian kepada Jokowi selayaknya anak sendiri. Bahkan, Hasto meyakini perhatian Mega kepada Jokowi tidak berakhir.

"Komitmen kasih seorang ibu tidak pernah berkesudahan," ungkap Hasto.

Sementara, Hasto juga merespons soal video viral di media sosial yang memperlihatkan Megawati menepis tangan Presiden Jokowi dalam acara pembukaan Rakernas IV PDIP di JIExpo Kemayoran, beberapa waktu lalu.

Menurutnya, video itu hasil editan dan manipulasi yang dibangun oleh pihak tertentu untuk memecah-belah hubungan Megawati dan Jokowi.

"(Video) itu buatan," tandas Hasto.

Populer

Pesawat Nepal Jatuh, Hanya Satu Orang yang Selamat

Rabu, 24 Juli 2024 | 15:16

KPK Bakal Audit Semua Rumah Sakit Telusuri Dugaan Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:51

Pemindahan Ibu Kota Negara Ambisi Picik Jokowi

Sabtu, 27 Juli 2024 | 01:29

Jupiter Protes Razia Barang Impor Ilegal ke Pedagang: Nasib UMKM Makin Ambyar

Jumat, 19 Juli 2024 | 11:02

KPK Tindak Tiga Rumah Sakit Pelaku Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:17

Menkeu: Inggris Bangkrut, Kondisi Keuangan Hancur

Minggu, 28 Juli 2024 | 17:54

Christine Hutabarat Dicecar Soal Akuisisi Diduga Korupsi di ASDP

Rabu, 24 Juli 2024 | 13:52

UPDATE

Buru Harun Masiku, KPK Kembali Periksa Wahyu Setiawan

Senin, 29 Juli 2024 | 10:05

Emas Antam Naik Lagi, Termurah Dibanderol Rp751 Ribu

Senin, 29 Juli 2024 | 09:49

Iran Kecam Penutupan Pusat Keislaman di Jerman

Senin, 29 Juli 2024 | 09:35

Bocoran Terbaru iPhone 17 Slim, Hanya Dibekali Satu Kamera Belakang

Senin, 29 Juli 2024 | 09:27

PAN Ingatkan Muhammadiyah Hati-hati Kelola Tambang

Senin, 29 Juli 2024 | 09:16

Siapa Sebenarnya Pelaku Pembantaian Golan, Israel atau Hizbullah?

Senin, 29 Juli 2024 | 09:15

Di Tengah Skandal Bapanas-Bulog, Pakar Ingatkan Dampak Stok Beras Terhadap Harga Pasar

Senin, 29 Juli 2024 | 09:07

PBNU Perlu Lupakan PKB

Senin, 29 Juli 2024 | 09:04

Tersandung Skandal Drone Mata-mata di Olimpiade Paris 2024, Pelatih Timnas Kanada Minta Maaf

Senin, 29 Juli 2024 | 08:52

IHSG Diproyeksi Menguat Dipicu Indeks Global

Senin, 29 Juli 2024 | 08:40

Selengkapnya