Berita

Pakar Hukum Tata Negara dan Konstitusi, Fahri Bachmid, menjadi narasumber dalam kuliah umum di Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama), Sabtu (9/9)/Ist

Politik

Fachri Bachmid: Capres-Cawapres Harus Hadir di Mimbar Akademik

MINGGU, 10 SEPTEMBER 2023 | 02:22 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Calon presiden dan calon wakil presiden perlu dan wajib mengisi mimbar-mimbar akademik di kampus-kampus. Dengan begitu, fungsi kampus sebagai laboratorium pengetahuan serta intelektual dengan berhimpunnya para akademisi dapat memainkan peran-peran konstruktif dalam konsolidasi demokrasi.

Demikian pandangan pakar Hukum Tata Negara dan Konstitusi, Fahri Bachmid, saat mengisi kuliah umum di Auditorium Multikultural, Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama), Jawa Timur, Sabtu (9/9).

”Ke depan nanti para capres dan cawapres harus hadir di mimbar-mimbar akademik untuk mengeksplorasi gagasan, pikiran, serta visi misinya untuk membangun Indonesia lima tahun ke depan. Agar pandangan para capres itu dapat diperdebatkan secara terbuka dan terukur,” kata Fahri Bachmid dalam keterangan tertulisnya, Sabtu (9/9).

Adapun materi yang disampaikan Fahri Bachmid bertajuk "Pemilu dan Kultur Konstitusionalisme, suatu Refleksi Negara Hukum".  Materi yang disampaikan mempunyai relevansi dengan momentum pelaksanaan Pemilu 2024.

Kuliah umum ini turut dihadiri oleh Ketua Yayasan PPLP PT PGRI Abdoel Bakar, Rektor Universitas Kanjuruhan Malang Sudi Dul Aji, Rektor Universitas Islam Madura Ahmad, seluruh dosen civitas akademika Universitas Kanjuruhan Malang, kepala desa se-Kabupaten Malang, dan mahasiswa Universitas Kanjuruhan Malang.

Populer

Rocky Gerung Ucapkan Terima Kasih kepada Jokowi

Minggu, 19 Mei 2024 | 03:46

Pengamat: Jangan Semua Putusan MK Dikaitkan Unsur Politis

Senin, 20 Mei 2024 | 22:19

Dulu Berjaya Kini Terancam Bangkrut, Saham Taxi Hanya Rp2 Perak

Sabtu, 18 Mei 2024 | 08:05

Bikin Resah Nasabah BTN, Komnas Indonesia Minta Polisi Tangkap Dicky Yohanes

Selasa, 14 Mei 2024 | 01:35

Massa Geruduk Kantor Sri Mulyani Tuntut Pencopotan Askolani

Kamis, 16 Mei 2024 | 02:54

Aroma PPP Lolos Senayan Lewat Sengketa Hasil Pileg di MK Makin Kuat

Kamis, 16 Mei 2024 | 14:29

KPK Juga Usut Dugaan Korupsi di Telkom Terkait Pengadaan Perangkat Keras Samsung Galaxy

Rabu, 15 Mei 2024 | 13:09

UPDATE

Tidak Berniat Membunuh, Ini Alasan Pelaku Tembak PM Slovakia

Jumat, 24 Mei 2024 | 14:00

Jalin Komunikasi Jelang Pilkada 2024, Tapi PDIP Bentengi Kader Potensial Agar Tak Dicuri

Jumat, 24 Mei 2024 | 13:56

Senyum Megawati

Jumat, 24 Mei 2024 | 13:54

Bamsoet Dorong Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat Papua

Jumat, 24 Mei 2024 | 13:46

Fitur Baru Kacamata Pintar Meta, Bisa Unggah Foto Langsung ke Instagram

Jumat, 24 Mei 2024 | 13:45

Megawati Pakai Baju Hitam Tiba di Arena Rakernas V PDIP

Jumat, 24 Mei 2024 | 13:25

Panglima TNI Tinjau Lahan Food Estate di Merauke

Jumat, 24 Mei 2024 | 13:18

Kemenkeu Ungkap Reformasi Subsidi BBM Bisa Pangkas APBN Hingga Rp67 Triliun

Jumat, 24 Mei 2024 | 13:10

Transisi Pemerintahan Prabowo Subianto Juga Akan Dibahas di Rakernas PDIP

Jumat, 24 Mei 2024 | 13:01

Khofifah Mudah Tumbang Jika Lawan Kandidat PDIP-PKB

Jumat, 24 Mei 2024 | 12:57

Selengkapnya