Berita

Ilustrasi/Net

Tekno

Ilmuwan Israel Ciptakan Embrio Manusia Tanpa Rahim dan Sperma

JUMAT, 08 SEPTEMBER 2023 | 13:29 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Para ilmuwan di Institut Sains Weismann Israel telah menciptakan model embrio manusia dari sel induk di laboratorium, tanpa menggunakan sperma dan rahim.

Model tersebut menyerupai embrio pada hari ke-14, ketika embrio memiliki struktur internal tapi belum membentuk organ tubuh.

Terobosan ini telah diterbitkan oleh para ilmuwan di jurnal Nature pada pekan ini, seperti dimuat Reuters. Namun pra-cetaknya sudah terbit pada bulan Juni selama pertemuan tahunan Masyarakat Internasional untuk Penelitian Sel Punca (ISSCR) di Boston.

Tim Israel menekankan bahwa mereka masih jauh dari kemampuan untuk membuat embrio dari awal.

"Pertanyaannya adalah, kapan model embrio dianggap sebagai embrio? Ketika itu terjadi, kita tahu peraturannya. Saat ini kita benar-benar jauh dari titik itu," kata ketua tim Jacob Hanna.

Penelitian ini diharapkan dapat membuka pintu bagi cara-cara baru untuk menguji efek obat-obatan pada kehamilan, lebih memahami keguguran dan penyakit genetik, serta bahkan mungkin untuk menumbuhkan jaringan dan organ transplantasi.

"Tidak identik. Memang ada perbedaan dengan embrio manusia, tapi tetap saja ini pertama kalinya kalau buka atlas atau buku pelajaran bisa dibilang, iya aku benar-benar melihat kemiripannya," kata Hanna.

Dia mengatakan timnya mengambil sel induk yang berasal dari sel kulit manusia dewasa, serta sel lain yang dibiakkan di laboratorium, kemudian mengembalikan sel tersebut ke keadaan awal dengan potensi untuk berkembang menjadi jenis sel yang berbeda.

Populer

Pemuda Katolik Tolak Program Transmigrasi di Papua

Rabu, 30 Oktober 2024 | 07:45

Pilkada Jateng dan Sumut Memanas Buntut Perseteruan PDIP Vs Jokowi

Minggu, 03 November 2024 | 13:16

Ketum PITI Sayangkan Haikal Hasan Bikin Gaduh soal Kewajiban Sertifikasi Halal

Kamis, 31 Oktober 2024 | 20:01

Inilah Susunan Dewan Komisaris IPC TPK Baru

Jumat, 01 November 2024 | 01:59

Komandan IRGC: Serangan Balasan Iran Melampaui Ekspektasi Israel

Jumat, 01 November 2024 | 12:04

Hizbullah Bombardir Pangkalan Militer Israel Pakai Rudal, Sirine Berdengung Kencang

Sabtu, 02 November 2024 | 18:04

"Geng Judol" di Komdigi Jadi Gunjingan sejak Bapak itu Jabat Menteri

Rabu, 06 November 2024 | 07:53

UPDATE

KPK Panggil Bupati Situbondo Karna Suswandi Usut Korupsi Dana PEN

Jumat, 08 November 2024 | 11:59

Jelang Akhir Pekan Emas Antam Melonjak Jadi Rp1,52 Juta

Jumat, 08 November 2024 | 11:57

Namarin: Prabowo Perlu Hidupkan Lagi Dewan Maritim Indonesia

Jumat, 08 November 2024 | 11:55

Bursa Eropa Rebound, STOXX 600 Ditutup Naik 0,62

Jumat, 08 November 2024 | 11:51

Peringati Green March ke-49, Raja Mohammed VI Tegaskan Kembali Hak Maroko atas Sahara

Jumat, 08 November 2024 | 11:47

Kemenkeu Bakal Optimalisasi Aset Gedung untuk Kementerian Baru

Jumat, 08 November 2024 | 11:33

Bawaslu Periksa Kesiapan Jajaran Daerah Jelang Pilkada 2024

Jumat, 08 November 2024 | 11:23

Dukung Program Pemerintah, Marinir Gelar Makan Bergizi Buat Rakyat

Jumat, 08 November 2024 | 11:13

Ketua Fraksi PKS: Tangkap Mafia dan Beking Judi Online

Jumat, 08 November 2024 | 10:55

Begini Suasana Pemutaran Lagu Kebangsaan di Kompleks Parlemen

Jumat, 08 November 2024 | 10:54

Selengkapnya