Berita

Demonstrasi menolak rasisme di Lapangan Senat Helsinki, Finlandia/Net

Dunia

Tolak Rasisme, 10 Ribu Orang Demo di Lapangan Helsinki

SENIN, 04 SEPTEMBER 2023 | 16:12 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Ribuan orang di ibukota Finlandia menggelar aksi protes untuk menolak rasisme dan kebijakan pemerintah terhadap hal itu.

Mengutip media lokal, Anadolu Agency melaporkan lebih dari 10 ribu demonstran dan anggota lebih dari 100 organisasi, termasuk kelompok hak asasi manusia, berkumpul di Lapangan Senat Helsinki dan kemudian berbaris menuju Taman Toolonlahti pada Minggu (3/9).

Mereka mengungkapkan kekecewaannya atas kebijakan pemerintah yang menentang rasisme, merujuk pada pengarahan anti-rasisme pada minggu lalu.

Para pengunjuk rasa meminta pemerintah untuk menghormati konstitusi Finlandia dan perjanjian internasional yang telah ditandatangani.

Pada Kamis (31/8), partai-partai dalam pemerintahan koalisi Finlandia mengumumkan pernyataan bersama mengenai pemberantasan rasisme dan mendorong kesetaraan dalam masyarakat Finlandia.

Hal ini terjadi setelah serangkaian skandal rasisme yang melibatkan para menteri yang melanda pemerintahan baru dan berujung pada penunjukan kelompok kerja yang bertugas mengusulkan langkah-langkah nyata untuk mengatasi rasisme dan diskriminasi.

Pada bulan Juni, pemerintah empat partai, termasuk Partai Finlandia yang anti-imigrasi, membentuk pemerintahan baru Finlandia, yang memegang 108 kursi dari 200 kursi di parlemen.

Populer

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Usia Pensiun TNI Bakal Diperpanjang, Ketum PEPABRI: Kalau 58 Tahun Kan Masih Lucu-Lucunya

Senin, 10 Maret 2025 | 19:58

UPDATE

CASN jadi Korban Ketidakpastian Menteri PANRB

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:33

Sore Ini Prabowo Gelar Diskusi Panel Bareng Pimpinan Perguruan Tinggi

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:28

Pasar Masih Tegang, Yen dan Euro Tertekan oleh Dolar AS

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:21

Hendrik PH, Teman Seangkatan Teddy Masih Berpangkat Kapten

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:14

Emas Spot Berkilau di Tengah Ketidakpastian Tarif

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:07

Kegiatan di Vihara Kencana Langgar SKB Dua Menteri dan Perda Tibum

Kamis, 13 Maret 2025 | 08:56

Bamus Betawi dan Bamus Suku Betawi Sama-sama Terima Hibah Rp8 Miliar

Kamis, 13 Maret 2025 | 08:28

Febri Diansyah Harus Jaga Etika saat Bela Hasto

Kamis, 13 Maret 2025 | 08:10

Kapolri Mutasi 1.255 Pati-Pamen, 10 Polwan Jabat Kapolres

Kamis, 13 Maret 2025 | 07:59

10 Kapolda Diganti, Siapa Saja?

Kamis, 13 Maret 2025 | 07:47

Selengkapnya