Berita

Heri Gunawan bersama Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto/Ist

Politik

Basis Kuat Prabowo, Kader Gerindra Sukabumi Diminta Tuntaskan Perjuangan

MINGGU, 03 SEPTEMBER 2023 | 23:00 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Sukabumi menjadi salah satu basis kuat pendukung Prabowo Subianto. Pada Pilpres 2014 dan Pilpres 2019, Partai Gerindra meraih kemenangan yang signifikan di Kota Sukabumi dan Kabupaten Sukabumi.

Anggota DPR RI Fraksi Partai Gerindra, Heri Gunawan (Hergun) sangat bersyukur atas dukungan yang besar dari warga Kota/Kabupaten Sukabumi.

"Hasil ini adalah bukti nyata bahwa visi dan program kerja yang kami tawarkan di wilayah ini mendapatkan respon positif dari masyarakat," katanya lewat keterangan tertulis, Minggu (3/9).


Hergun mengungkap, poros pendukung Prabowo Subianto yang tergabung di Koalisi Indonesia Maju yakni PAN dan Golkar juga berhasil meraih suara tinggi di Sukabumi.

"Ini menunjukkan bahwa dukungan warga masih besar bagi koalisi ini. Hasil pemilihan ini akan memiliki dampak signifikan dalam perjalanan politik daerah ini," ungkapnya optimis.

Kendati mendapat hasil positif, Hergun meminta para kader, simpatisan, serta relawan, untuk terus berjuang dan berkontribusi di tengah masyarakat.

"Untuk kader, simpatisan, dan relawan pendukung Bapak Prabowo Subianto, saya ucapkan selamat berjuang, tuntaskan perjuangan kita dan jemput lah kemenangan kita," pesannya.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Mantan Relawan: Jokowi Takut Ijazahnya Terungkap di Pengadilan

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:06

Eggi Sudjana Nyetir Mobil Mewah di Malaysia Bukan Hoaks

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:01

Madu Dari Sydney

Sabtu, 17 Januari 2026 | 23:32

Zakat Harus Jadi Bagian Solusi Kebangsaan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 23:27

Sudirman Said Dilamar Masuk Partai Gema Bangsa

Sabtu, 17 Januari 2026 | 23:01

Trump Ancam Kenakan Tarif ke Negara yang Tak Sejalan soal Greenland

Sabtu, 17 Januari 2026 | 22:51

Dirut Indonesia Air Transport Klarifikasi Kru Pesawat Bawa Pegawai KKP Hilang Kontak di Maros Bukan Delapan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 22:51

KKP Terus Monitor Pencarian Pesawat ATR 42-500 Usai Hilang Kontak

Sabtu, 17 Januari 2026 | 22:09

Ini Identitas dan Pangkat Tiga Pegawai KKP di Pesawat ATR yang Hilang Kontak di Maros

Sabtu, 17 Januari 2026 | 21:48

Klarifikasi Menteri Trenggono, Pesawat ATR Sewaan KKP yang Hilang Kontak di Maros Sedang Misi Pengawasan Udara

Sabtu, 17 Januari 2026 | 21:37

Selengkapnya