Berita

Mantan Perdana Menteri Finladia, Alexander Stubb/Net

Dunia

Mantan PM Finlandia Alexander Stubb Maju Jadi Capres

KAMIS, 17 AGUSTUS 2023 | 19:34 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Pemilihan Presiden Finlandia tahun depan akan semakin ketat, setelah mantan  Perdana Menteri Finlandia Alexander Stubb juga mendeklarasikan pencalonannya.

Dalam sebuah konferensi pers dengan media setempat, Stubb mengumumkan bahwa dirinya akan menjadi salah satu kandidat yang akan bersaing dalam pemilihan presiden pada Januari 2024.

"Dalam situasi geopolitik ini jawabannya tegas. Ketika tanah air memanggil, maka kita pergi," kata Stubb kepada wartawan, seperti dikutip dari The Star pada Kamis (17/8).

Pencalonan Stubb dilakukan setelah Perdana Menteri dari petahana, Petteri Orpoakhir akhir pekan lalu memintanya menjadi calon yang akan diusung oleh partai Koalisi Nasional Finlandia.

Saat ini, Stubb berprofesi sebagai seorang profesor dan direktur Institut Universitas Eropa di Florence, Italia.

Dia pernah memegang beberapa jabatan menteri sebelum menjabat sebagai perdana menteri antara tahun 2014 dan 2015.

Selain Stubb, beberapa kandidat yang mengumumkan pencalonannya, seperti mantan Menteri Luar Negeri Finlandia Pekka Haavisto, akademisi Mika Aaltola dan Gubernur Bank Finlandia Olli Rehn.

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar

Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13

Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati

Senin, 03 Maret 2025 | 21:17

UPDATE

BRI Salurkan KUR Rp27,72 Triliun dalam 2 Bulan

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

Badai Alfred Mengamuk di Queensland, Ribuan Rumah Gelap Gulita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

DPR Cek Kesiapan Anggaran PSU Pilkada 2025

Senin, 10 Maret 2025 | 11:36

Rupiah Loyo ke Rp16.300 Hari Ini

Senin, 10 Maret 2025 | 11:24

Elon Musk: AS Harus Keluar dari NATO Supaya Berhenti Biayai Keamanan Eropa

Senin, 10 Maret 2025 | 11:22

Presiden Prabowo Diharapkan Jamu 38 Bhikkhu Thudong

Senin, 10 Maret 2025 | 11:19

Harga Emas Antam Merangkak Naik, Cek Daftar Lengkapnya

Senin, 10 Maret 2025 | 11:16

Polisi Harus Usut Tuntas Korupsi Isi MinyaKita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:08

Pasar Minyak Masih Terdampak Kebijakan Tarif AS, Harga Turun di Senin Pagi

Senin, 10 Maret 2025 | 11:06

Lebaran di Jakarta Tetap Seru Meski Ditinggal Pemudik

Senin, 10 Maret 2025 | 10:50

Selengkapnya