Berita

Ilustrasi Foto/Ist

Hukum

Seorang Anggota Komisi I DPR Diduga Ditangkap Kejagung Terkait Kasus Tambang

SELASA, 15 AGUSTUS 2023 | 16:30 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Salah seorang Anggota Komisi I DPR RI dari partai penguasa berinisial IT diduga diamankan tim penyidik Kejaksaan Agung, Selasa (15/8). Informasi penangkapan itu sudah beredar sejak siang tadi.

Awalnya, dugaan awak media, penangkapan itu terkait kasus BTS 4G yang kini tengah didalami juga oleh Kejagung. Namun ternyata terkait dengan kasus tambang Mandiodo di Konawe Utara, Sulawesi Tenggara, yang saat ini sedang dihentikan.

"Infonya A1 (valid). (Inisial) IT," kata salah seorang sumber terpercaya kepada Kantor Berita Politik RMOL lewat sambungan telepon.

Disinggung mengenai kasus apa yang membelit IT hingga ditangkap Tim Penyidik Kejaksaan Agung, dia hanya menyebut kasus tambang di wilayah Sulawesi Tenggara.

"Kasus tambang Mandiodo," tandasnya.

Sebelumnya, aktivitas pertambangan Blok Mandiodo di Konawe Utara yang merupakan Wilayah Izin Usaha Pertambangan (WIUP) PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) untuk sementara dihentikan. Penghentian aktivitas tambang Blok Mandiodo ini buntut dari kasus dugaan korupsi pertambangan ore nikel yang melibatkan mantan pejabat tinggi Kementerian ESDM.

Populer

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

UPDATE

Sri Mulyani Cuma Senyum Saat Ditanya Isu Mundur

Rabu, 12 Maret 2025 | 23:35

Guru Besar Unhas Marthen Napang Divonis 1 Tahun Penjara

Rabu, 12 Maret 2025 | 23:25

Tolak Wacana Reposisi Polri, GPK: Ini Pengkhiatan Reformasi

Rabu, 12 Maret 2025 | 23:19

Skema Kopdes Merah Putih Logistik Kawinkan Program Tol Laut

Rabu, 12 Maret 2025 | 23:17

Klarifikasi UI: Bahlil Belum Lulus!

Rabu, 12 Maret 2025 | 22:59

Danantara Tepis Resesi, IHSG Kampiun Asia

Rabu, 12 Maret 2025 | 22:47

Biadab, Mantan Kapolres Ngada Bayar Rp3 Juta Buat Cabuli Bocah

Rabu, 12 Maret 2025 | 22:23

Prabowo-Sri Mulyani Bukber

Rabu, 12 Maret 2025 | 22:17

Menag: Tambah Kuota Haji Gampang, Masalahnya Kita Siap Enggak?

Rabu, 12 Maret 2025 | 21:53

75 Tahun Kemitraan, Indonesia-Rumania Luncurkan Logo dan Forum Pariwisata

Rabu, 12 Maret 2025 | 21:52

Selengkapnya