Berita

Ketua DPP PKS, Mardani Ali Sera/Ist

Politik

Soal Kelayakan JIS, Mardani: Anies Libatkan Konsultan Tottenham Hotspurs Stadium

KAMIS, 06 JULI 2023 | 10:20 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Rencana pemerintah pusat merenovasi Jakarta International Stadium (JIS) agar sesuai standar FIFA mendapat tanggapan Ketua DPP PKS, Mardani Ali Sera.

"Jika mau direnovasi monggo. Tapi ojo kesusu (jangan terburu-buru) dan menghakimi, biarkan FIFA yang menilai," kata Mardani, saat dikonfirmasi Kantor Berita Politik RMOL, Kamis (6/7).

Dia juga menjelaskan, JIS dibangun sepenuhnya oleh tenaga kerja anak bangsa di era Anies Baswedan menjabat sebagai Gubernur Jakarta.

Pengerjaan stadion berkapasitas 82 ribu penonton itu dibantu konsultan Buro Happold yang juga membangun Tottenham Hotspurs Stadium, di Inggris.

"Mas Anies Baswedan bilang JIS bukan miliknya, tapi milik bangsa Indonesia, karya anak bangsa," ungkap Mardani.

Anggota Komisi II DPR RI itu juga menyarankan Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) agar menyetorkan setidaknya 6 stadion yang diproyeksi menjadi venue Piala Dunia U-17.

"Setorkan aja 6 stadion yang ada di Indonesia, lalu cek apa rekomendasinya, jika harus ada perbaikan, ikuti saja," pungkasnya.

Populer

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

Usia Pensiun TNI Bakal Diperpanjang, Ketum PEPABRI: Kalau 58 Tahun Kan Masih Lucu-Lucunya

Senin, 10 Maret 2025 | 19:58

KPK Kembali Panggil Pramugari Tamara Anggraeny

Kamis, 13 Maret 2025 | 13:52

Ekonom: Hary Tanoe Keliru Bedakan NCD dan ZCB

Kamis, 13 Maret 2025 | 19:53

UPDATE

Loyalis Jokowi, Jeffrie Geovanie Sangat Tidak Layak Gantikan Menteri BUMN Erick Thohir

Sabtu, 15 Maret 2025 | 11:22

Rapor IHSG Sepekan Lesu, Kapitaliasi Pasar Anjlok Rp215 Triliun

Sabtu, 15 Maret 2025 | 11:07

DJP: Pajak Ekonomi Digital Capai Rp33,56 Triliun hingga Akhir Februari 2025

Sabtu, 15 Maret 2025 | 10:47

Kualitas Hilirisasi Ciptakan Lapangan Kerja Lebih Luas

Sabtu, 15 Maret 2025 | 10:44

Pengacara Klaim Duterte Diculik karena Dendam Politik

Sabtu, 15 Maret 2025 | 10:19

Harga Emas Antam Lebih Murah Hari Ini Usai Cetak Rekor Tertinggi

Sabtu, 15 Maret 2025 | 10:08

Menko Airlangga Ajak Pengusaha Gotong Royong

Sabtu, 15 Maret 2025 | 09:48

Fraksi PAN Salurkan 3.000 Paket Sembako untuk Rakyat

Sabtu, 15 Maret 2025 | 09:47

Universitas Columbia Cabut Gelar Akademik 22 Mahasiswa

Sabtu, 15 Maret 2025 | 09:34

Tanggapi Usulan Menhub, Kadin: Tidak Semua Usaha Bisa Terapkan WFA Saat Mudik

Sabtu, 15 Maret 2025 | 09:13

Selengkapnya