Berita

Presiden Joko Widodo dan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto/Ist

Politik

Prabowo Nyapres, Jokowi Beri Ruang bagi Menterinya Manggung

RABU, 07 JUNI 2023 | 03:40 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Rivalitas menjelang pemilihan presiden (Pilpres) sudah mulai menghangat. Masyarakat pun diminta cermat dalam memilih Presiden 2024.

Pengamat politik, hukum dan keamanan, Dewinta Pringgodani mengatakan, pemimpin 2024 harus meneruskan program yang digagas Presiden Joko Widodo.

"Tahun 2024 kita akan memilih penerus dan pelanjut capaian-capaian Jokowi," kata Dewinta lewat keterangan tertulisnya, Selasa (6/6).


Menurut Dewinta, kesuksesan Jokowi juga didukung dengan kinerja para menteri yang mumpuni. Di antaranya Erick Thohir dan Basuki Hadimuljono.

Tak hanya itu, Jokowi juga memberi ruang bagi menteri, partai pengusung, juga pendukungnya untuk turut "manggung". Sebut saja Prabowo Subianto, sang Menteri Pertahanan yang siap nyapres.

Ketua Umum Partai Gerindra itu memang telah menyatakan akan kembali nyapres di 2024. Gerindra bersama PKB saat ini juga telah membentuk Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR).

"Jadi kenalilah siapa yang kamu pilih," tandas Dewinta.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Harga Emas Antam Hari Ini Kembali Pecah Rekor

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:12

Kritik Pandji Tak Perlu Berujung Saling Lapor

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:05

AHY Gaungkan Persatuan Nasional di Perayaan Natal Demokrat

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:02

Iran Effect Terus Dongkrak Harga Minyak

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:59

IHSG Dibuka Menguat, Rupiah Melemah ke Rp16.872 per Dolar AS

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:42

KBRI Beijing Ajak WNI Pererat Solidaritas di Perayaan Nataru

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:38

Belajar dari Sejarah, Pilkada via DPRD Rawan Picu Konflik Sosial

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:31

Perlu Tindakan Tegas atas Konten Porno di Grok dan WhatsApp

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:30

Konflik Terbuka Powell dan Trump: Independensi The Fed dalam Ancaman

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:19

OTT Pegawai Pajak Momentum Perkuat Integritas Aparatur

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:16

Selengkapnya