Berita

Tim kuasa hukum mantan anggota DPR RI dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Bukhori Yusuf/Ist

Politik

Kuasa Hukum Sebut Istri Siri Bukhori Yusuf Pasien RSKO Cibubur

JUMAT, 26 MEI 2023 | 22:10 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Tim kuasa hukum mantan anggota DPR RI dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Bukhori Yusuf mengungkap fakta baru terkait MY.

MY sendiri merupakan istri siri dsri Bukhori. Ketua tim hukum, Ahmad Mihdan menyatakan bahwa MY merupakan pasien di Rumah Sakit Kecanduan Obat (RSKO) Cibubur Jakarta Timur.

"Pelapor yang selama ini merupakan pasien di Rumah Sakit Kecanduan Obat (RSKO) Cibubur Jakarta Timur," kata Ahmad Mihdan pada jumpa pers di Resto Kapau Garuda, Mampang, Jakarta Selatan, Jumat (26/5).

Itu sebabnya, Mihdan meminta masyarakat dan media untuk mempertimbangkan pernyataan MY terkait dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT).

"Bisa menjadi pertimbangan bagi masyarakat, khususnya aparat penegak hukum untuk menilai akurasi informasi yang disampaikan oleh MY," tutur Ahmad Mihdan

Selain itu, Ahmad Mihdan menyebut MY kerap memancing persoalan dalam keluarga serta meminta uang bulanan sebagai istri dalam jumlah yang besar.

Alasan itulah yang membuat Bukhori memutuskan untuk mennceraikan MY.

Bukhori sendiri sebelumnya dilaporkan istri sirinya ke Polisi terkait dugaan KDRT, selain melaporkan ke polisi, MY dilaporkan ke Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD)

Terkini, Bareskrim Polri telah mengusut kasus ini.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Bentuk Unit Khusus Pidana Ketenagakerjaan, Lemkapi sebut Kapolri Visioner

Kamis, 02 Mei 2024 | 22:05

KPK Sita Bakal Pabrik Sawit Diduga Milik Bupati Labuhanbatu

Kamis, 02 Mei 2024 | 21:24

Rakor POM TNI-Polri

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:57

Semarak Hari Kartini, Srikandi BUMN Gelar Edukasi Investasi Properti

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:50

KPK Sita Kantor Nasdem Imbas Kasus Bupati Labuhanbatu

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:46

Sesuai UU Otsus, OAP adalah Pribumi Pemilik Pulau Papua

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:33

Danone Indonesia Raih 3 Penghargaan pada Global CSR dan ESG Summit 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:21

Pabrik Narkoba di Bogor Terungkap, Polisi Tetapkan 5 Tersangka

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:15

Ahmed Zaki Harap Bisa Bermitra dengan PKB di Pilgub Jakarta

Kamis, 02 Mei 2024 | 19:50

PP Pemuda Muhammadiyah Gelar Tasyakuran Milad Songsong Indonesia Emas

Kamis, 02 Mei 2024 | 19:36

Selengkapnya