Berita

Dirgakkum Korlantas Polri, Brigjen Aan Suhanan dan Ketua Komisi V DPR RI, Lasarus/Ist

Nusantara

Main HP Saat Rapat, Ketua Komisi V Semprot Operator Tol Cipali

RABU, 24 MEI 2023 | 13:07 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Ketua Komisi V DPR RI, Lasarus, mengaku kesal dengan pengelola Tol Cikopo-Palimanan (Cipali) yang bermain HP saat berlangsung rapat evaluasi di Gedung DPR RI, Jakarta Pusat, Rabu (24/5).

Saat itu Direktur Penegakan Hukum (Dirgakkum) Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri, Brigjen Aan Suhanan, tengah memaparkan pelaksanaan Operasi Ketupat 2023.

Saat itu Aan meminta penambahan CCTV di ruas Tol Cipali.

"Kami di command center tidak bisa melihat situasi arus lalin yang ada di Cipali, karena CCTV yang ada kualitasnya kurang bagus, yang ada saat ini terbatas sekali," kata Aan.

Saat hendak melanjutkan pembicaraan, Lasarus melihat di barisan pejabat pengelola jalan tol tengah asyik bermain HP.

Kontan saja, Lasarus langsung interupsi, memotong presentasi Dirgakum Korlantas.

"Saya interupsi dulu, pengelola Cipali ada di sini? Ada? Bapak siapanya?" Tanya Lasarus.

"Direktur operasi, bapak dengarkan ini ya. Saya lihat bapak main HP dari tadi, tolong disimak, ini persoalan Cipali, kualitas CCTV tidak memadai, Cipali paling padat," tegas Lasarus.

Setelah meluapkan kekesalan, Lasarus kembali melanjutkan rapat.

Populer

Jejak S1 dan S2 Bahlil Lahadalia Tidak Terdaftar di PDDikti

Sabtu, 19 Oktober 2024 | 14:30

Karangan Bunga untuk Ferry Juliantono Terus Berdatangan

Selasa, 22 Oktober 2024 | 12:24

Prabowo Perintahkan Sri Mulyani Pangkas Anggaran Seremonial

Kamis, 24 Oktober 2024 | 01:39

UI Buka Suara soal Gelar Doktor Kilat Bahlil Lahadalia

Senin, 21 Oktober 2024 | 16:21

Hikmah Heboh Fufufafa

Minggu, 20 Oktober 2024 | 19:22

Begini Kata PKS Soal Tidak Ada Kader di Kabinet Prabowo-Gibran

Minggu, 20 Oktober 2024 | 15:45

Promosi Doktor Bahlil Lahadalia dan Kegaduhan Publik: Perspektif Co-Promotor

Senin, 21 Oktober 2024 | 16:56

UPDATE

Dukungan untuk Palestina, PKS Harap Sugiono Lanjutkan Keberanian Retno Marsudi

Kamis, 24 Oktober 2024 | 12:03

Bayern Digulung Barca 1-4, Thomas Mueller: Skor yang Aneh!

Kamis, 24 Oktober 2024 | 11:50

Jokowi Masih Terima Kunjungan Menteri Toleransi UEA di Solo

Kamis, 24 Oktober 2024 | 11:33

Pembekalan Menteri Prabowo ke Akmil Magelang Bakal Solidkan Kerja Kabinet

Kamis, 24 Oktober 2024 | 11:17

1.270 Personel Gabungan Kawal Demo Buruh Perdana di Era Prabowo-Gibran

Kamis, 24 Oktober 2024 | 11:08

Kemlu Rusia Alami Serangan Siber di Tengah KTT BRICS

Kamis, 24 Oktober 2024 | 11:04

Menang 1-0 atas Kuwait, Tim U-17 Indonesia Buka Peluang Lolos

Kamis, 24 Oktober 2024 | 10:52

SIS Olympics 2024 Momentum Satukan Keberagaman 3 Negara

Kamis, 24 Oktober 2024 | 10:47

Bawaslu Berharap Mahasiswa dan Kampus Berkontribusi Majukan Demokrasi Indonesia

Kamis, 24 Oktober 2024 | 10:45

Emas Antam Anjlok Goceng, Satu Gram Jadi Segini

Kamis, 24 Oktober 2024 | 10:36

Selengkapnya