Berita

Ketua Umum Partai Hanura, Oesman Sapta OdangĀ (OSO) saat mengawal pendaftaran bakal calon legislatif di KPU RI/RMOL

Politik

OSO Daftarkan Langsung Bacaleg Hanura ke KPU, Ada Aktris Senior Anwar Fuady

RABU, 10 MEI 2023 | 11:43 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Pendaftaran bakal calon anggota legislatif (bacaleg) dari Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) dikawal langsung oleh ketua umum (ketum) Oesman Sapta Odang (OSO), ke Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU), di Jalan Imam Bonjol, Menteng, Jakarta Pusat, Rabu (10/5).

Berdasarkan pantauan Kantor Berita Politik RMOL, OSO datang ke KPU bersama sejumlah elite Partai Hanura, seperti Ketua Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI), Benny Rhamdani hingga aktris senior Anwar Fuady.

OSO mengatakan, pendaftaran bacaleg hari ini menunjukkan kesiapan Partai Hanura mengikuti Pemilu Serentak 2024, yang di dalamnya melingkupi pileg dan pilpres.

"Ada 580 bacaleg dan lengkap di 84 dapil," ujar OSO saat jumpa pers usai penyerahan formulir pendaftaran ke KPU RI.

Ia menegaskan, Partai Hanura memiliki misi keberlanjutan pembangunan ekonomi di seluruh daerah Indonesia. Sehingga, dipastikan bacaleg yang didaftarkan ke KPU sesuai dengan harapan masyarakat.

"Kita berniat, semua yang tampil itu bukan orang-orang terkenal. Kalau orang terkenal enggak berprestasi, bahkan menyulitkan bangsa ini, ngapain kita pilih," demikian OSO menambahkan. 

Populer

Bikin Resah Nasabah BTN, Komnas Indonesia Minta Polisi Tangkap Dicky Yohanes

Selasa, 14 Mei 2024 | 01:35

Dulu Berjaya Kini Terancam Bangkrut, Saham Taxi Hanya Rp2 Perak

Sabtu, 18 Mei 2024 | 08:05

Massa Geruduk Kantor Sri Mulyani Tuntut Pencopotan Askolani

Kamis, 16 Mei 2024 | 02:54

Rocky Gerung Ucapkan Terima Kasih kepada Jokowi

Minggu, 19 Mei 2024 | 03:46

Ratusan Tawon Serang Pasukan Israel di Gaza Selatan

Sabtu, 11 Mei 2024 | 18:05

Siapa Penantang Anies-Igo Ilham di Pilgub Jakarta?

Minggu, 12 Mei 2024 | 07:02

Aroma PPP Lolos Senayan Lewat Sengketa Hasil Pileg di MK Makin Kuat

Kamis, 16 Mei 2024 | 14:29

UPDATE

HUT ke-497 Kota Jakarta

Minggu, 19 Mei 2024 | 14:01

Alami Demam Tinggi, Raja Salman Kembali Jalani Pemeriksaan Medis

Minggu, 19 Mei 2024 | 13:56

Aktivis Diajak Tiru Akbar Tanjung Keluar dari Zona Nyaman

Minggu, 19 Mei 2024 | 13:54

Teater Lencana Membumikan Seni Pertunjukan Lewat "Ruang Tunggu"

Minggu, 19 Mei 2024 | 13:36

Bamsoet Ungkit Lagi Cerita Pilu Golkar saat Dipimpin Akbar Tanjung

Minggu, 19 Mei 2024 | 13:26

Alumni Usakti Didorong Berperan Membangun Indonesia

Minggu, 19 Mei 2024 | 13:12

Diserang Rusia, 9.907 Warga Ukraina Ngacir dari Kharkiv

Minggu, 19 Mei 2024 | 12:59

Banyak Guru Terjerat Pinjol Imbas Kesejahteraan Minim

Minggu, 19 Mei 2024 | 12:59

Wantim Golkar DKI Pamer Zaki Bangun 29 Stadion Mini di Tangerang

Minggu, 19 Mei 2024 | 12:39

Prabowo-Gibran Diyakini Bawa Indonesia Jadi Macan Asia

Minggu, 19 Mei 2024 | 12:26

Selengkapnya