Berita

Presiden Partai Buruh, Said Iqbal menyampaikan keterangan pers disela acara May Day Fiesta di Istora Senayan/RMOL

Politik

Para Capres Tak Ada yang Hadiri Acara May Day Fiesta di Istora Senayan

SENIN, 01 MEI 2023 | 14:48 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Calon presiden dari PDI Perjuangan Ganjar Pranowo batal hadir dalam acara Mayday Fiesta 2024 yang diselenggarakan di Istora Senayan, Senin (1/5). Ketua Umum Partai Buruh Said Iqbal menuturkan bahwa Ganjar Pranowo diundang namun tidak dapat hadir.

"Itu Bung Andi Gani yang mengundang, tidak bisa hadir Pak Ganjar Pranowo," kata Said Iqbal saat jumpa media di lokasi.

Dia menambahkan rencananya ada dua calon presiden yang bakal hadir, Anies Baswedan belum merespon sedangkan Ganjar Pranowo tidak bisa hadir karena ada urusan partai yang harus dihadiri.

"Kami ingin mengatakan, rencananya calon presiden ada dua yang mau hadir, yang diundang oleh Pak Andi Gani, tapi saya mendapat informasi dari Bung Andi Gani beliau dipanggil partainya sehingga beliau tidak bisa datang ke sini harus ke partai mempersiapkan mungkin kampanye-kampanye," ujarnya.

Sementara Prabowo Subianto, Said Iqbal menegaskan Partai Buruh tidak mengundang sama sekali Prabowo Subianto lantaran dianggap mendukung Omnibus Law.

"Tidak diundang, dan tidak terpilih di rakernasnya Partai Buruh, karena katanya setuju dengan Omnibus Law, 80 persen Ciptaker yang mengadopsi isu buruh, nanti kita akan meminta klarifikasi lagi dengan Pak Prabowo," demikian Said Iqbal.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Jokowi Tak Serius Dukung RK-Suswono

Jumat, 29 November 2024 | 08:08

Ferdian Dwi Purwoko Tetap jadi Kesatria

Jumat, 29 November 2024 | 06:52

Pergantian Manajer Bikin Kantong Man United Terkuras Rp430 Miliar

Jumat, 29 November 2024 | 06:36

Perolehan Suara Tak Sesuai Harapan, Andika-Hendi: Kami Mohon Maaf

Jumat, 29 November 2024 | 06:18

Kita Bangsa Dermawan

Jumat, 29 November 2024 | 06:12

Pemerintah Beri Sinyal Lanjutkan Subsidi, Harga EV Diprediksi Tetap Kompetitif

Jumat, 29 November 2024 | 05:59

PDIP Akan Gugat Hasil Pilgub Banten, Tim Andra Soni: Enggak Masalah

Jumat, 29 November 2024 | 05:46

Sejumlah Petahana Tumbang di Pilkada Lampung, Pengamat: Masyarakat Ingin Perubahan

Jumat, 29 November 2024 | 05:31

Tim Hukum Mualem-Dek Fadh Tak Gentar dengan Gugatan Paslon 01

Jumat, 29 November 2024 | 05:15

Partisipasi Pemilih Hanya 55 Persen, KPU Kota Bekasi Dinilai Gagal

Jumat, 29 November 2024 | 04:56

Selengkapnya