Berita

Bola Tinubu/Net

Dunia

Gugatan Kecurangan Pilpres Masih Lanjut, Bola Tinubu Dipastikan Tetap Dilantik sebagai Presiden Nigeria

JUMAT, 14 APRIL 2023 | 07:16 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Meskipun proses hukum atas kemenangannya masih berjalan, Bola Tinubu, presiden terpilih Nigeria, dipastikan akan tetap dilantik sesuai jadwal yang sudah direncanakan sebelumnya.

Menurut Menteri Informasi Nigeria Lai Mohammed, upacara peresmian akan berlangsung pada 29 Mei 2023, bahkan saat proses pengadilan menantang legitimasi kemenangan Tibubu berlanjut.

"Tidak ada dasar untuk konstitusi pemerintahan sementara," kata Mohammed, seperti dikutip dari Africa News, Kamis (13/3).

Dia mengatakan partai politik oposisi tetap memiliki hak untuk menggugat pemilihan presiden di pengadilan

Empat kandidat presiden mengajukan gugatan hukum bukan lalu melawan kemenangan Tinubu, dengan tuduhan kecurangan dan manipulasi penghitungan yang meluas.

Diperlukan waktu sekitar delapan bulan bagi pengadilan untuk memutuskan petisi pemilihan presiden. Petisi harus didengar dalam waktu 180 hari sejak hari diajukan.

Pemohon dapat mengajukan banding atas keputusan pengadilan di Pengadilan Tinggi dalam waktu 21 hari sejak tanggal keputusan.

Jika pemohon tidak puas dengan keputusan pengadilan banding, yang disampaikan dalam waktu 60 hari, mereka memiliki waktu 21 hari untuk mengajukan banding ke Mahkamah Agung, yang keputusannya sudah final.

Populer

Pemuda Katolik Tolak Program Transmigrasi di Papua

Rabu, 30 Oktober 2024 | 07:45

Akbar Faizal Sindir Makelar Kasus: Nikmati Breakfast Sebelum Namamu Muncul ke Publik

Senin, 28 Oktober 2024 | 07:30

Pilkada Jateng dan Sumut Memanas Buntut Perseteruan PDIP Vs Jokowi

Minggu, 03 November 2024 | 13:16

Ketum PITI Sayangkan Haikal Hasan Bikin Gaduh soal Kewajiban Sertifikasi Halal

Kamis, 31 Oktober 2024 | 20:01

Inilah Susunan Dewan Komisaris IPC TPK Baru

Jumat, 01 November 2024 | 01:59

Komandan IRGC: Serangan Balasan Iran Melampaui Ekspektasi Israel

Jumat, 01 November 2024 | 12:04

Hizbullah Bombardir Pangkalan Militer Israel Pakai Rudal, Sirine Berdengung Kencang

Sabtu, 02 November 2024 | 18:04

UPDATE

Bahaya Buat UMKM, Pemerintah Harus Tolak Aplikasi Temu

Rabu, 06 November 2024 | 10:11

BRI Peduli Gerak Cepat Bantu Korban Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi Laki Laki

Rabu, 06 November 2024 | 10:09

Jazuli Juwaini Dukung Penuh Aksi Global Depak Israel dari PBB

Rabu, 06 November 2024 | 10:05

Kemendag akan Tindak Tegas e-Commerce yang Jual iPhone 16 dan Google Pixel

Rabu, 06 November 2024 | 10:01

KPK Kecewa MA Korting Hukuman Mardani Maming

Rabu, 06 November 2024 | 09:58

Mendesak Pembentukan Badan Khusus Penanganan Judol

Rabu, 06 November 2024 | 09:52

PLN Icon Plus Gelar Sharing Session Mitra Marketer Eksternal SBU Regional Jawa Timur

Rabu, 06 November 2024 | 09:47

Trump Diduga Gandeng Melania Palsu ke TPS Florida

Rabu, 06 November 2024 | 09:42

Kemkop dan Menko Pemmas Genjot Peran Aktif Koperasi

Rabu, 06 November 2024 | 09:35

Kementan Targetkan PDB Pertanian Naik jadi 4,81 Persen pada 2029

Rabu, 06 November 2024 | 09:32

Selengkapnya