Berita

Sekretaris Jenderal (Sekjen) PBB Antonio Guterres/Net

Dunia

Sekjen PBB: Diskriminasi Rasial Merusak Kehidupan

KAMIS, 23 MARET 2023 | 00:58 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Dalam rangka memperingati Hari Internasional Penghapusan Diskriminasi Rasial, Sekretaris Jenderal (Sekjen) PBB, Antonio Guterres meminta seluruh masyarakat internasional untuk mengatasi segala bentuk rasisme dan diskriminasi yang terjadi di masing-masing negara.

Menurut Guterres dalam pidatonya di Majelis Umum PBB pada Selasa (21/3), diskriminasi rasial adalah salah satu masalah yang paling merusak dan memecah belah masyarakat dunia, yang dapat mencegah berkembangnya suatu negara dalam mencapai potensi maksimalnya.

"Saat ini, diskriminasi rasial dan warisan perbudakan dan kolonialisme terus merusak kehidupan, meminggirkan masyarakat dan membatasi peluang, hingga mencegah miliaran orang mencapai potensi penuh mereka," kata Guterres


Dalam pidatonya itu, Antonio menggarisbawahi bahwa terjadi peningkatan xenofobia, prasangka, dan ujaran kebencian di dunia.

Untuk itu, ia menyerukan pentingnya seluruh dunia dalam mengambil tindakan memerangi rasisme termasuk memperkuat jalur hukum agar tindakan rasisme tidak terus menjamur, dengan berubah menjadi masyarakat yang saling menghormati segala perbedaan.

"Kita perlu menolak dan membalikkan tren ini dengan tegas dan mengutuk serta menghapuskan diskriminasi rasial dalam segala bentuknya," tambah Guterres dalam seruannya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

AS Gempur ISIS di Suriah

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:14

Aksi Kemanusiaan PDIP di Sumatera Turunkan Tim Kesehatan Hingga Ambulans

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:10

Statistik Kebahagiaan di Jiwa yang Rapuh

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:52

AS Perintahkan Warganya Segera Tinggalkan Venezuela

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:01

Iran Ancam Balas Serangan AS di Tengah Gelombang Protes

Minggu, 11 Januari 2026 | 16:37

Turki Siap Dukung Proyek 3 Juta Rumah dan Pengembangan IKN

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:53

Rakernas PDIP Harus Berhitung Ancaman Baru di Jawa Tengah

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:22

Rossan Roeslani dan Ferry Juliantono Terpilih Jadi Pimpinan MES

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:15

Pertamina Pasok BBM dan LPG Gratis untuk Bantu Korban Banjir Sumatera

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:50

Pesan Megawati untuk Gen Z Tekankan Jaga Alam

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:39

Selengkapnya